Suara.com - Sikap ibu dari Atta Halilintar yaitu Lenggogeni Faruk, terhadap menantunya, Aurel Hermansyah, kembali menjadi topik perbincangan warganet di media sosial.
Kali ini sikap Geni Faruk terhadap menantunya dibandingkan dengan ibu kandung Aurel Hermansyah, Krisdayanti, terhadap Atta Halilintar.
Dalam unggahan @ameenatta14 di TikTok pada Kamis (16/3/2023), pemilik akun membandingkan unggahan Instagram Story Krisdayanti dengan Geni Faruk.
Krisdayanti secara terang-terangan mengunggah foto Aurel Hermansyah beserta Atta Halilintar dan Ameena yang sedang berada di Mekkah untuk menjalankan umroh.
"Saling mencintai untuk Ameena. Bahagia bersama ya nak," tulis mantan istri Anang Hermansyah dalam unggahannya.
Sementara Geni Faruk hanya me-repost foto Atta Halilintar yang sedang selfie di kamar mandi sambil menggendong Ameena.
Geni Faruk tidak menambahkan kata apapun. Ibu dari Thariq Halilintar ini hanya menambahkan emoji senang dan tangan menengadah.
Melihat unggahan yang bertujuan untuk membandingkan kedua besan tersebut membuat warganet ikut kesal dengan Geni Faruk.
"Untung mertuanya jauh, nggak apa-apa Aurel, yang penting suaminya super sayang sama kamu dan Ameena. Anggap aja gak punya mertua," komentar @anginrebus.
Baca Juga: Umrah Bareng Suami, Jenita Janet Nangis Bahagia Bisa Cium Kakbah dan Hajar Aswad
"Ternyata Aurel ujiannya di mertua," imbuh @R.
"Hanya menganggap anak dan cucu saja ya wkwkwk. Ternyata film di Indosiar itu ada aslinya juga (emoji tertawa)," pungkas @naurrra***.
Berita Terkait
-
10 Potret Artis Ajak Buah Hatinya Berangkat Umrah, Ibadah Sekaligus Liburan
-
6 Potret Gaya Ameena Berangkat Umrah, Makin Menggemaskan Saat Mengenakan Hijab
-
Umrah Bareng Suami, Jenita Janet Nangis Bahagia Bisa Cium Kakbah dan Hajar Aswad
-
Tak Lagi Murung akibat Bully, Rachel Vennya Healing Bareng Salim Nauderer
-
Terlihat Akrab, Cinta Laura Dijodoh-jodohkan dengan Raja Mangkunegara X Bhre Sudjiwo
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
-
Penyumbang 30 Juta Ton Emisi Karbon, Bisakah Sepak Bola Jadi Penyelamat Bumi?
Terkini
-
Deddy Corbuzier Minta Maaf Gara-Gara Pernah Marah Soal Kisruh MBG: Cara Saya Salah!
-
Bukan Orang Ketiga, Ini Alasan Mengejutkan Nicole Kidman Akhiri Pernikahannya dengan Keith Urban
-
Selamat! Bintang Emon Umumkan Kelahiran Anak Pertama, Ungkap Perjuangan Sang Istri
-
Suami Tuntut Mahar Dikembalikan, Chikita Meidy: Berapa Harga Diri Lu?
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Kenapa Gaya Komunikasi Menkeu Purbaya Disukai Publik
-
Hadir di JWC 2025: Film "Mimpi Keluarga Sempurna", Sebuah Dinamika Relasi Ibu dan Anak
-
Belum Kelar Trauma Ibu-ibu Ngutang, Ivan Gunawan Kini Didatangi Orang Lagi Gegara Mimpi
-
Kasus Razman Semprot Hakim di Ruang Sidang Ternyata Lanjut, Padahal Baru Divonis 1,5 Tahun Penjara
-
Tora Sudiro Tinggalkan Komedi, Jadi Taruhan Besar di Film Janur Ireng Adaptasi Karya SimpleMan
-
Bak Bidadari, 5 Potret Selena Gomez di Hari Pernikahannya dengan Benny Blanco