Suara.com - Ashanty memberi peringatan untuk berhati-hati bersikap dan berbicara ketika berada di dekat cucunya, Ameena Hanna Nur Atta alias Baby Ameena. Sebab, balita satu tahun tersebut sudah pandai menirukan tindakan orang-orang di sekitarnya.
Ashanty menyadari hal itu ketika sedang bermain bersama Ameena. Istri Anang Hermansyah ini mulanya menyeletuk sebuah kata secara berulang-ulang. Dalam waktu singkat, putri Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah ini langsung menirupkan ucapan Ashanty.
"Ala ala ala ala alah," ujar Ashanty sambil mendekap Ameena, mengutip akun Instagram @aurel.hermansyahh_ pada Kamis (30/3/2023).
Mendengar ucapan sang nenek, Ameena langsung menirukannya dan menambahkan dengan suara seperti bayi menangis.
Melihat itu, Ashanty gemas hingga memukul-mukulkan tangan ke pahanya. Ameena lagi-lagi melakukan hal yang sama di paha Ashanty. Tindakan Ameena tersebut membuat Ashanty terkejut dan langsung memberi peringatan.
"Dia jeli. Hati-hati makanya loh. Ngomong apa bersikap di depan, di dekat dia. Ni anak nangkepnya cepet banget, loh," ujar Ashanty sambil mendudukan cucunya di mainan sepeda.
Melihat tindakan itu, warganet memuji kepintaran Baby Ameena.
"Subhanallah pintar banget Ameena cara ikutnya," komentar @lemper***.
"Masya Allah tabarakallah Ameena selalu bikin gemes," ujar @anep***.
Baca Juga: 10 Potret Artis Umrah Saat Ramadan 2023, Penampilan Aurel Hermansyah Disorot Netizen
"Hebat euy Ameena makin hari makin pinter," kata @whie***.
Berita Terkait
- 
            
              10 Potret Artis Umrah Saat Ramadan 2023, Penampilan Aurel Hermansyah Disorot Netizen
 - 
            
              10 Momen Millen Cyrus Bawa Pacar Buka Puasa di Rumah Ashanty, Diintrograsi Anang Hermansyah, Kapan Menikah?
 - 
            
              Rasakan Banyak Berkah, Begini Cerita Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Umrah Saat Ramadhan
 - 
            
              Berkah Umrah Saat Ramadhan, Atta Halilintar Sebut Ameena Langsung Bisa Jalan
 - 
            
              Aurel Hermansyah Asyik Pegang HP Saat Ameena Manja, Warganet: Greget Banget Sama Ibunya
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Ini Isi Candaan Pandji Pragiwaksono yang Dianggap Hina Adat Toraja
 - 
            
              Pandji Pragiwaksono Dipolisikan dan Terancam Kena Sanksi Adat Imbas Hina Toraja
 - 
            
              Dari Pinterest ke Bangkok: Mengurai Jejak Digital Dugaan Perselingkuhan Hamish Daud dan Sabrina
 - 
            
              Adu Kekayaan Ruben Onsu Vs Giorgio Antonio Pacar Baru Sarwendah, Punya Banyak Bisnis
 - 
            
              Ngeri, Luna Maya Pernah Lihat 'Perang Ilmu' Leak di Ubud
 - 
            
              4 Film Horor tentang Pendakian Gunung, Kuncen Segera Tayang di Bioskop
 - 
            
              Dulu Disumpahi Azizah Salsha, Rachel Vennya Kini Balas dengan Sindiran Menohok
 - 
            
              Beda Latar Belakang Pendidikan Raisa Vs Sabrina Alatas, Hamish Daud Terpikat Wanita Cerdas?
 - 
            
              Rossa Soal Keputusan Vidi Aldiano Hiatus: Memang Sudah Ada Wacana dari Dulu
 - 
            
              Terungkap, Ini Wasiat di Balik Keputusan Kremasi Jenazah Ayah Jerome Polin