Suara.com - Nama Wadya Icha belakangan sedang disorot warganet. Hal ini terjadi karena wajahnya sangat mirip dengan Dewi Perssik.
Wadya Icha dan Dewi Perssik diperkirakan memiliki selisih usia 20 tahun. Saar bertemu di acara yang dipandu Dewi Perssik CS, banyak orang yang pangling. Saat disandingkan bersama Dewi Perssik dan Wadya Icha seperti anak kembar.
Lantas seperti apa potret Wadya Icha, perempuan yang mirip dengan Dewi Perssik? Berikut ulasannya.
1. Wadya Icha aktif di media sosial melalui akun @wadyaichaa dengan total 4 ribuan followers pada Kamis (30/3/2023). Namun hanya ada 3 postingan di akun Instagram-nya, termasuk potret-potret selfie cantik ini.
2. Wadya Icha dinilai punya mata, hidung, dan senyum yang sama dengan Dewi Perssik. Tubuh seksi Wadya Icha serta rambut panjang hitamnya pun terlihat sama dengan penyanyi yang akrab disapa DePe tersebut.
3. Sayangnya data diri Wadya Icha belum diketahui secara pasti. Tanggal lahirnya pun belum terungkap, tetapi Wadya Icha dikabarkan juga menganut agama Islam seperti Dewi Perssik.
4. Namun fakta bahwa Wadya Icha merupakan seorang penari handal telah diketahui luas. Wadya Icha kini menjadi anggota cheerleaders Brixton Cheers di SMA Al-Izhar Pondok Labu.
4. Bukan hanya mirip dengan Dewi Perssik, Wadya Icha diundang ke televisi karena prestasinya di bidang tari. Di sisi lain, Depe juga dikenal sebagai pemilik goyang gergaji.
5. Wadya Icha mulai viral ketika mengikuti salah satu kompetisi dance. Sebuah akun Instagram dengan jutaan followers lantas membagikan fancam Wadya Icha saat menari dan berhasil jadi viral.
6. Saat tampil di Pagi Pagi Ambyar, Wadya Icha mengaku sudah les balet sejak kecil hingga sekarang. Alhasil saat duduk di kelas 2 SMA sekarang, Wadya Icha sudah menguasai modern dance, kontemporer dance, hingga cheerleaders.
Nah itu dia sederet potret Wadya Icha kembaran Dewi Perssik serta berbagai fakta menarik tentangnya.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
6 Pedangdut Akur dengan Mantan Pasangan, Muzdalifah Ajak Suami dan Anak Jenguk King Nassar
-
Belum Sah Jadi Suami-Istri, Rully Sudah Serahkan Seluruh Gajinya ke Dewi Perssik
-
Cek Fakta: Lesti Kejora Sindir Irfan Hakim, Ustaz Abdul Somad Turun Tangan
-
Heboh Video Dewi Perssik Diduga Ngomongin Nikita Mirzani: Dia Pernah Masuk RS Jiwa
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50: Sekarang Aku Lolita
-
Isi Janji Nikah Ranty Maria dan Rayn Wijaya Viral, Nama Maxime Bouttier Terseret
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon
-
Syarat dan Cara Klaim Promo Buy 1 Get 1 Tiket M.Tix Film Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?