Suara.com - Meninggalnya Ustaz Jefri Al Buchori pada 2013 cukup karena kecelakaan tunggal menggemparkan pubik. Tidak sedikit yang berduka karena banyak yang menyegani mendiang Uje.
Namun kisah berbeda dialami oleh putranya, Abidzar Al Ghifari. Alih-alih menangis sesenggukan atas meninggalnya sang ayah, pria yang pada saat itu masih 12 tahun justru kagum dengan suasana pemakaman.
Sebab pada saat itu, tutur Abidzar, banyak pelayat yang datang untuk mengiringi pemakaman mendiang Uje.
"Setelah gua di ambulans pas lagi iring-iringan jenazah bokap gitu, dan itu kan banyak banget. Itu pertama kali gue merasa bokap gue, 'segila ini juga, ya'," ujar Abidzar dalam podcast Denny Sumargo, dikutip pada Minggu (9/4/2023).
Lalu, Abidzar mengaku bahwa dirinya tidak menangis karena terlalu takjub dengan suasana pemakaman yang ramai pelayat.
"Gue sampai enggak menangisi bokap lagi di ambulans karena gue takjub dengan sekitar gue, orang-orang di samping ambulans itu," imbuhnya.
Putra Umi Pipik itu mengenang bagaimana para pelayat sangat ingin mengiringi kepergian Uje sampai mereka tidak peduli harus berdempetan dengan motor atau kendaraan lain.
Bahkan, masjid Istiqlal sampai penuh dengan pelayat dan Abidzar sama sekali tidak kebagian tempat untuk salat jenazah.
"Timbal balik atas apa yang bokap sampaikan ke orang-orang. Manfaatnya besar banget. Masjid Istiqlal itu penuh sampai atas. Gue enggak kedapatan salat jenazah," tandas Abidzar membuat Denny Sumargo kagum.
Baca Juga: Profil Siti Fauziah, Kembali Jadi Bu Tejo di Web Series Tilik
Berita Terkait
-
Minta Teman-temannya Baca Basmallah Saat Minum Alkohol, Alasan Abidzar Al Ghifari Bikin Salut
-
Profil Siti Fauziah, Kembali Jadi Bu Tejo di Web Series Tilik
-
Profil Abidzar Al Ghifari, Putra Almarhum Uje yang Makin Mantap Jadi Aktor
-
Nabila Ishma Unggah Foto Dampingi Eril Wisuda, Warganet Ikut Nyesek: Pelukannya Berasa Kangen Banget
-
Pernah Numpang di Rumah Rossa, Abidzar Al Ghifari Akui Keluarganya Pernah Berada di Titik Terendah
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Mertua Jennifer Coppen Ungkap Alasan Jarang Posting Bareng Kamari, Takut Disangka Manfaatkan Cucu
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters