Suara.com - Penampilan komedian Aming yang berubah maskulin dan syar'i sempat mengejutkan publik dan rekan sesama artis, termasuk Ruben Onsu dan Ivan Gunawan.
Tapi ternyata, perubahan tersebut bukan berawal dari niat, melainkan tuntutan pekerjaan yang berakhir menjadi kesenangan.
"Sebenarnya, baju itu tuh gua pakai pada saat gua lagi Jumatan. Gue Jumatan, terus gue ada kerjaan yang emang. Gua nggak bisa di-publish dulu, nggak bisa diumumin dulu. Ya emang bagian dari pekerjaan," ujar Aming, mengutip tayangan Brownis, Rabu (12/4/2023).
Setelah mengunggah foto dirinya memakai baju koko putih dengan caption islami, ternyata banyak warganet yang berkomentar baik dan menurut Aming perkataan warganet bisa menjadi doa.
"Tiba-tiba ada yang men-trigger kan, 'Alhamdulillah hijrah'. Oh, Alhamdulillah dong, doa, doa baik, diamini semua, begitu," sambungnya.
Sebelumnya, Aming dikenal sebagai komedian yang senang berpakaian nyentrik. Bahkan tahun lalu, pria 42 tahun ini pernah sengaja memakai payudara silikon.
Perubahan Aming ternyata lebih didukung oleh publik daripada penampilannya yang dahulu.
"Lebih enakan dilihat kaya gini, lebih natural dan auranya pun lebih keluar. Sehat dan istiqomah terus yah Kang Aming," komentar Guruh Ali.
"Jangan diubah lagi penampilannya Aming. tetaplah istiqomah. Ganteng banget," sambung Squad Moba.
Baca Juga: CEK FAKTA: Lenggogeni Faruk Katai Aurel Hermansyah karena Hamil Anak Kedua, Ashanty Ngamuk
"Aming kelihatan berwibawa, ganteng, dan dewasa banget," tandas Niken Indah.
Berita Terkait
-
Aming Hijrah sampai Ubah Penampilan, Ivan Gunawan Ragu Bakal Bertahan Lama
-
Cerita Aming Tampil Rapi Pakai Koko ke Tempat Umum, Sampai Dikira Pemimpin Pondok Pesantren!
-
Simak 10 Transformasi Aming, Dulu Bersolek Cantik Kini Tampil Alim Bak Lelaki Saleh
-
Aming Tanggapi Rumor Punya Pacar Perempuan: Kayak Om dan Ponakan
-
9 Potret Aming Buka Puasa Bareng Rekan Artis, Penampilan Macho Curi Perhatian
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Betrand Peto Akui Ruben Onsu Kesulitan Bertemu Thalia dan Thania
-
Doktif Bersyukur Richard Lee Tersangka, Minta Polisi Lakukan Penahanan
-
Jeremiah Lakhwani Diajak Gabung WWE, Bakal Jadi Pemain SmackDown Pertama dari Indonesia?
-
Jonathan Frizzy Resmi Keluar Penjara Hari Ini Lewat Cuti Bersyarat
-
Ultraverse Festival 2026 Hadirkan 12 Musisi di 3 Panggung dengan Dukungan XL Ultra 5G+
-
Videonya Sentil Pandji Pragiwaksono Disalahgunakan, Mega Salsabillah Kirim Somasi
-
Pilih Rayakan Natal Bareng Ruben Onsu, Betrand Peto Jaga Jarak dengan Pacar Sarwendah?
-
Manohara Tak Sudi Disebut Mantan Istri Pangeran Kelantan, Tegaskan Dirinya Korban Kekerasan
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
-
Daftar 35 Perusahaan Raffi Ahmad, Viral Usai Disindir Pandji Pragiwaksono Terkait Money Laundry