Suara.com - Aktor ganteng Korea Lee Jae Wook yang sukses membintangi drama populer Alchemy of Souls saat ini sedang diincar untuk membintangi drama baru, Tangeum.
Tangeum (judul literal) adalah drama sejarah romantis yang mengincar Lee Jae Wook sebagai aktor utama.
Drama yang bakal dipimpin oleh sutradara Money Heist: Korea - Joint Economic Area ini juga menggaet Jo Bo Ah sebagai pemeran utamanya.
Siapa nih yang sudah tidak sabar dengan drama yang mengincar Lee Jae Wook dan Jo Bo Ah ini? Berikut ulasannya.
1. Cerita Drama Tangeum yang Diangkat dari Novel
Seperti telah diungkap sebelumnya, dua bintang berbakat Korea yaitu Lee Jae Wook dan Jo Bo Ah saat ini sedang dalam pembicaraan untuk membintangi drama sejarah romantis baru bertajuk Tangeum (judul literal). Agensi kedua artis sudah membenarkan kabar tersebut.
Tangeum adalah drama romantis misteri yang diangkat kisahnya berdasarkan novel dengan judul yang sama. Drama ini akan mengikuti kisah Jae Yi, putri yang lahir dari danju atau pemilik serikat pedagang di Dinasti Joseon bernama Shim Yeol Guk dan seorang ibu pengganti, dan Hong Rang, putra Shim Yeol Guk yang lahir melalui istrinya.
2. Dipimpin oleh Sutradara Money Heist Korea
Selain karena mengincar dua artis ternama yaitu Lee Jae Wook dan Jo Bo Ah yang solid aktingnya, drama Tangeum langsung curi atensi karena sutradara yang akan bertanggung jawab atas produksinya. Tangeum akan digarap oleh sutradara terkenal bernama Kim Hong Seon.
Baca Juga: Bikin Heboh, Ini 5 Potret Lee Jae Wook Saat Berenang di Kawasan Sudirman
Sutradara Kim Hong Seon sudah menyutradarai banyak proyek hits termasuk Pied Piper, The Voice, Black, The Guest, L.U.C.A.: The Beginning, dan masih banyak lagi. Teranyar dia memimpin drama populer Money Heist: Korea - Joint Economic Area Part 1 dan 2, serta Decoy: Part 1 dan Part 2.
3. Karakter yang Ditawarkan ke Lee Jae Wook
Agensi Lee Jae Wook yaitu C-JeS Studios sudah membenarkan kalau sang aktor diincar untuk membintangi drama Tangeum dan sedang meninjau tawaran drama tersebut. Bila menerimanya, Lee Jae Wook akan menjadi pemeran utama pria yang bernama Hong Rang.
Lee Jae Wook tahun lalu sukses menyita perhatian pemirsa di drama Alchemy of Souls dan Alchemy of Souls: Light and Shadow. Dia belum lama ini juga diincar untuk menjadi special appearances di drama baru Seo In Guk dan Park So Dam yang berjudul Death's Game.
Kemampuan akting Lee Jae Wook yang solid juga bisa dibuktikan di berbagai drama hits. Dia pernah mengesankan penonton di Extraordinary You, When the Weather is Fine, Do Do Sol Sol La La Sol, Move to Heaven, dan masih banyak lagi.
4. Karakter yang Ditawarkan ke Jo Bo Ah
Berita Terkait
-
Sinopsis Last Summer, Drakor Romantis Baru Lee Jae Wook dan Choi Sung Eun di Vidio
-
Ungkit Karina Saat Promosi Drama, Lee Jae Wook Tuai Pro-Kontra Penggemar
-
Maskulin dan Modern, Ini 4 OOTD Sederhana ala Lee Jae Wook yang Bisa Kamu Tiru!
-
Sinopsis Drama Dear Hongrang, Dibintangi Lee Jae Wook dan Jo Bo Ah
-
6 Karakter Penting dalam Drama 'Dear Hongrang', Dibintangi Lee Jae Wok
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Eks Karyawan Ashanty Resmi Ditahan Sebagai Tersangka Penggelapan dan Pemalsuan Data
-
Tak Langsung Jawab saat Kalina Oktarani Tanya 'Mamanya Siapa?', Azka Corbuzier Tuai Pro Kontra
-
Alasan Sebenarnya Ammar Zoni Ngotot Sidang Tatap Muka, Singgung Kandang Harimau
-
Viral Cuitan Tahun 2017 Ramalkan Hamish Daud Bakal Selingkuhi Raisa
-
Julia Prastini Akhirnya Akui Perselingkuhan: Saya Tidak Mengelak dan Mencari Alasan
-
Video Promosi Film Abadi Nan Jaya Viral, Muncul Sosok Mirip Edi Sound Horeg yang Bikin Salfok
-
Rumah Tangga Ambyar, Raisa dan Hamish Daud Janji Tetap Kompak Jadi Co-Parents Demi Zalina
-
Bukan Lomba Mirip-miripan, Luna Maya Bongkar Misi Mulia di Balik Bintangi Film Suzzanna
-
Sentil Warganet, Denada: Kami Publik Figur Halal Dikritik, Bukan untuk Dihina!
-
Raisa dan Hamish Daud Umumkan Perpisahan: Lirik Lagu "Usai di Sini" Jadi Kenyataan?