Suara.com - Baru-baru ini, Indah Permatasari mengajak anak pertamanya mudik ke rumah orangtua Arie Kriting di Sulawesi Tenggara.
Kedatangan Indah Permatasari dan anaknya pun disambut sangat hangat oleh keluarga Arie Kriting.
Kedua orangtua Arie Kriting pun terlihat sangat bahagia bisa bertemu dan menggendong cucunya. Bahkan, saudara Arie Kriting juga langsung memeluk hangat Indah Permatasari.
Keluarga Arie Kriting pun saling berebut ingin menggendong anaknya dengan Indah Permatasari.
Tak hanya itu, kedua orangtua Arie Kriting pun memberi hadiah berupa gelang emas untuk kaki untuk cucunya.
"Wihhh... yeee," teriak Indah Permatasari yang terlihat bahagia anaknya mendapat perhatian dan hadiah dari mertuanya dilansir dari unggahan Instagram @lambegosiip, Rabu (3/5/2023).
Momen tersebut pun menjadi sorotan netizen, yang menilai keluarga Arie Kriting sangat menyayangi Indah Permatasari dan anaknya.
Tak sedikit yang lantas menyinggung hubungan ibu Indah Permatasari dengan cucunya.
"Nanti nenek tetangga bilang lagi kalau gelang kakinya dah dijampi-jampi," kata @nndz***.
Baca Juga: Mudik ke Kampung Halaman Arie Kriting, Hadiah Mertua Indah Permatasari Curi Perhatian
"Nanti pasti yang sono komentar, julid, ngehina-hina," kata @celine_lina**.
"Bentar lagi yang sana meradang lagi, alah gelang kaki doang saya sudah siapkan lebih dari itu, semoga bang Arie, istri dan anaknya selalu bahagia," kata @indah_sah***.
Berita Terkait
-
Mudik ke Kampung Halaman Arie Kriting, Hadiah Mertua Indah Permatasari Curi Perhatian
-
Rela Tidak Ikut Salat Idul Fitri, Indah Permatasari: Yang Penting Sama Kamu
-
Indah Permatasari Bagikan Momen Disambut Hangat oleh Keluarga Mertua, Nursyah Kena Sentil
-
Arie Kriting Tanggapi Kabar Komika Abdur Arsyad 'Ditangkap Polisi': Belum Jelas Ini Kasus Apa
-
Ngegas! Abdur Arsyad Bantah Ditangkap Polisi
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Reuni 13 Tahun, Rio Dewanto dan Michelle Ziudith Kuras Emosi di Sinetron Jejak Duka Diandra
-
SAS: Red Notice, Hadirkan Aksi Die Hard di Bawah Selat Inggris, Tayang Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Beauty in the Beast: Drakor Baru Moon Sang Min di Netflix, Lomon Jadi Manusia Serigala
-
Dilaporkan ke Polisi, Pandji Pragiwaksono Jelaskan Kondisinya
-
'Rezeki Anak Saleh' Sindiran Pandji Pragiwaksono soal Tambang yang Bikin NU dan Muhammadiyah Murka?
-
Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
-
Kasus Perantara Calon Akpol, Adly Fairuz Terancam Jadi Tersangka
-
Ridwan Kamil Wajib Nafkahi Putri Semata Wayangnya Zahra Rp20 Juta per Bulan Usai Bercerai
-
Heboh Nagita Slavina Diduga Makan Ramen Nonhalal
-
Inara Rusli Sebut Janda Tak Perlu Wali Nikah, Ceramah Ustaz Khalid Basalamah Kembali Viral