Suara.com - Ustaz Ridwan Khalid membahas kembali surat perjanjian yang ditulis oleh Virgoun untuk Inara Rusli.
Dalam surat perjanjian tersebut, Virgoun mengakui bahwa dirinya pernah berselingkuh dengan perempuan bernama Tenri Ajeng Anisa pada September 2021.
Bila Virgoun mengulanginya lagi, vokalis band Last Child tersebut bersedia untuk diproses secara hukum Islam.
"Saya siap untuk diproses secara hukum Islam sesuai dengan surat An Nur ayat 2 dan jugua diproses sesuai dengan hukum Indonesia," tulis Virgoun.
Namun pada kenyataannya, Virgoun kembali mengulangi perbuatan tersebut dengan banyak wanita. Salah satunya diduga Tenri Anisa.
Ustaz Ridwan Khalis alias Bang Shifrun pun menyoroti kesiapan Virgoun untuk dihukum sesuai dengan ayat dalam Alquran itu.
"Para ulama ini menjelaskan lebih dalam lagi, nanti kita akan makin merinding kalau dikasih tahu penjelasan surat An-Nur ayat 2 ini," kata Ustaz Ridwan Khalid.
Padahal, hukuman bagi pezina yang sudah menikah adalah dirajam, tidak lagi dicambuk.
"Apa yang dilakukan? Bukan dicambuk, dirajam. Ditanam badannya, disisakan kelapanya (kepala), kelapanya dilemparin tu batu sampai wasalam, sampai end game, sampai seluruh badannya merasa kesakitan," imbuh sang Ustaz.
Baca Juga: Raisa Sering Stres Gara-Gara Kerap Memendam Perasaan
Mengapa berbeda? Karena pezina yang menikah sudah memiliki pasangan sah. Ridwan Khalid mengatakan bahwa mereka yang sudah pernah melakukan zina memang akan sulit "keluar".
Unggahan Ustaz Ridwan Khalid tersebut langsung di-repost oleh Inara Rusli di Instagram Story-nya pada Rabu (10/5/2023).
Inara Rusli hanya merespons dengan salam.
"Assalamualaikum...," tulis Inara Rusli.
Namun, Inara Rusli sama sekali tidak memberikan penjelasan lebih lanjut maksud dari reaksinya tersebut.
Berita Terkait
-
Ibu Virgoun Sindir Inara Rusli, Netizen: Harusnya Sebagai Orangtua Bersikap Bijak!
-
Ira Riswana Berpesan ke Polisi: Bekerja Sesuai Fakta Hukum, Bukan Opini Pihak Tertentu
-
Doyan Sepedaan, Amel Carla 6 Kali Jatuh dan Tak Pernah Kapok
-
7 Artis Wanita yang Nikah Tepat di Usia Kepala Tiga, Terbaru Jessica Mila
-
Lagi Wajib Militer, J-Hope BTS Kirim Pesan Menyentuh Buat Sang Orangtua
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar
-
Review Film Champagne Problems: Kisah Romansa dan Konflik Ayah-Anak
-
7 Film Pemenang Best Picture di Blue Dragon Film Awards, Terbaru Ada No Other Choice
-
Putri Adi Bing Slamet Rilis Lagu Toxic Relationship, Key Bings Ngaku Deg-degan Dihadiri Kakak
-
4 Rekomendasi Drakor Thriller Lee Je Hoon, Taxi Driver 3 Tayang Besok di Viu
-
Kode Voucher Promo Buy 1 Get 1 Film Dopamin di Cinepolis
-
Anthony Xie Tak Mau Bantah, Warganet Makin Yakin Rumah Tangga dengan Audi Marissa Bermasalah
-
Bayar Utang Orangtua hingga Raih AMI Awards, Ecko Show Bongkar Rahasia Sukses Tor Monitor Ketua
-
Helwa Bachmid Kerap Cium Kaki Habib Bahar Tiap Selesai Salat