Suara.com - Nikita Mirzani disarankan untuk memeriksakan dirinya ke psikiater oleh publik setelah pengakuan putrinya, Laura Meizani alias Lolly viral di jagat maya.
Baru-baru ini Lolly membongkar tabiat buruk Nakita Mirzani, seperti memintanya untuk menjelek-jelekkan mantan suami, Antonio Dedola, hingga menampar anak keduanya, Azka.
Selain itu, Nikita Mirzani juga kerap main tangan serta membanting barang-barang kala amarahnya tak terkontrol.
"Waktu itu, sebelum aku ke sini (London), ada sesuatu yang terjadi. Mereka (Nikita dan Toni) bertengkar, aku enggak tahu apa penyebabnya," kata Lolly, mengutip video klarifikasi di YouTube Antonio Dedola, Kamis (11/5/2023).
Lolly menambahkan, "Azka melihat Antonio dipukul, dan Azka nangis, dan tiba-tiba mimi marah. Mimi bilang, kenapa nangis? Dan Azka ditampar, tapi aku di kamar, aku enggak ngelihat, tapi aku dengar, terus habis itu omku ambil Azka, disuruh ke bawah."
Itulah mengapa sejumlah warganet memintanya ke psikiater karena menganggap Nikita Mirzani mengalami gangguan mental.
Saran tersebut dilontarkan warganet dalam kolom komentar unggahan Instagram Nikita Mirzani, yang mana memperlihatkan foto sedang berada di mall bersama Azka dan Arkana.
"Kalo gue jadi lo Nik, gue nggak akan pernah malu buat jujur kalo gue butuh psikiater. Orang sakit kalo ga sadar dia sakit sampai kapan pun nggak akan sembuh. Lo butuh pendampingan Nik. Serius," saran dewi***.
"Nikita ini fix sakit jiwanya. Coba ke psikiater atau konsul ke psikolog. Hidupmu keras, sekeras kepalamu," imbuh @laili***.
Baca Juga: Keisya Levronka Rilis Album Perdana, Buktikan Belum Habis Meski Pernah Ramai Dibully
"Nikmir ini kayanya bipolar deh, kaya perlu penanganan khusus, karena kasian anak-anak juga jadi korban nantinya," lanjut @science***.
Berita Terkait
-
Profil Laura Meizani, Anak Pertama Nikita Mirzani yang Buka Aib Ibunya Sendiri
-
Keisya Levronka Rilis Album Perdana, Buktikan Belum Habis Meski Pernah Ramai Dibully
-
8 Artis jadi Dosen Seperti Dian Sastro, eks Cherrybelle Ini Bahkan Sudah Berstatus PNS!
-
Selain Oli Motor, Pihak Tenri Anisa Ngaku Ditransfer Virgoun Beli Minuman
-
NMIXX Sapa Fans Indonesia Jelang Showcase di Jakarta
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
4 Fakta BTS Comeback Maret 2026, Konsep Album Baru dan Sinyal Tur Dunia
-
Wardatina Mawa Koar-Koar Soal Zina, Pihak Inara Rusli Kasih Peringatan
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama