Suara.com - Jennifer Coppen membuat heboh gara-gara mendadak mengumumkan hamil. Publik pun dibuat berasumsi banyak hal lantaran Jennifer Coppen selama ini diketahui belum menikah.
Atas kehamilannya itu, Jennifer Coppen minta tak dihujat. Ia berharap masyarakat tak berpikiran kolot dengan kehamilannya.
"Aku tahu sebagian dari kalian memiliki pemikiran tertutup tapi tolong simpan pendapat buruk kalian sendiri," kata Jennifer Coppen dikutip dari Instagram Storynya, Senin (15/5/2023).
"Jika kalian tidak bisa mendukung kami, kami tidak butuh energi negatif kalian itu di sini,"imbuhnya.
Di sisi lain, Jennifer Coppen berterima kasih kepada mereka yang sudah berpendapat buruk dan mencibir kehamilannya. Namun, ia merasa tak berutang penjelasan ke siapa pun dan hanya ingin membagikan kabar bahagia.
"Untuk yang sudah beropini buruk dan hujat juga terimakash yaa doa terbaik untuk kalian. Aku tau kalian tuh kepo banyak pertanyaan a,b,c, yang nggak semuanya bisa aku jawab," bebernya.
Jennifer Coppen menyinggung perihal privasi dalam hidupnya.
"I don't owe anyone any explanation (aku tidak berutang penjelasan ke siapapun)," sambungnya menandaskan.
Sebelumnya, Jennifer Coppen membagikan foto hasil USG di Instagramnya. Ia mengaku tengah hamil dengan usia kandungan 23 Minggu.
Baca Juga: Tanpa Diketahui Nikahnya, Jennifer Coppen Tiba-Tiba Umumkan Kehamilan
Dia mengaku baru berani mengungkap kehamilannya, karena ia merasa takut.
"Selama ini aku sudah mengandung malaikat kecil di perutku. Sudah selama itu aku menyimpan kabar ini untuk diri sendiri merahasiakannya dari publik," kata Jennifer Coppen.
"Butuh waktu 23 minggu dan 3 hari buat aku untuk cukup berani dan akhirnya siap untuk membagikan berita ini ke seluruh dunia karena takut dan senang di saat yang bersamaan," imbuhnya.
Jennifer Coppen mengaku takut kehamilannya ini akan membuat banyak orang membencinya, termasuk dari keluarga. Tapi belakangan ia sadar, kehamilan adalah sebuah anugerah dan kebahagiaan yang diberikan oleh Tuhan.
Berita Terkait
-
Tanpa Diketahui Nikahnya, Jennifer Coppen Tiba-Tiba Umumkan Kehamilan
-
9 Pesona Artis Indonesia Kenakan Crop Top, Anya Geraldine Langganan Dipuji
-
Membela Seorang Perempuan, Jennifer Coppen Malah Dianiaya Lelaki di Bali
-
7 Artis Muda Berani Lakoni Adegan Ranjang, Ada yang Sesama Jenis
-
10 Pesona Jennifer Coppen, Sering Akting Lugu tapi Beda di Kehidupan Nyata
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Ada Alasan Spiritual di Balik Alasan Denada Tak Tampilkan Wajah Aisha
-
Vidi Aldiano Pamit Sementara dari Panggung Musik, Ungkap Alasan Hiatus
-
Perjalanan Karier Onad, Terancam Hancur usai Ditangkap Kasus Narkoba
-
Banyak Artis Cerai, dr Richard Lee Ungkap Sisi Lain Pernikahannya yang Berbeda Agama
-
Upaya Damai dengan Erika Carlina Buntu, Pihak DJ Panda Ungkap Penyebabnya
-
Denny Sumargo Shock dan Galau Onadio Leonardo Ditangkap Kasus Narkoba
-
Sean Gelael Resmi Lamar Hana Malasan, Cincin Berliannya Ditaruh di Batok Kelapa
-
Roy Marten Murka: Penjara Bukannya Menyembuhkan, Malah Jerumuskan Pecandu Narkoba!
-
Roy Marten Blak-blakan: Dulu Anti Narkoba, Kok Bisa Terjerumus Sabu?
-
Roy Marten Bongkar Rahasia Kelam Narkoba di Panggung Hiburan: Doping Instan Peningkat Percaya Diri