Suara.com - Kasus KDRT yang dilakukan oleh Ferry Irawan terhadap Venna Melinda dikabarkan hanya rekayasa belaka dan kini mulai terkuak.
Kabar tersebut berasal dari video berjudul "MULAI TERENDUS!! KASUS KDRT VENNA MELINDA TERBUKTI DIKARANG?" yang diunggah kanal YouTube Seleb TV pada Senin (15/5/2023).
Dalam thumbnail video tersebut tertulis, "Masih Dipertimbangkan, Karangan Kasus KDRT Mulai Terendus Jaksa Hakim".
"Venna Melinda puas Ferry Irawan dituntut 1,5 tahun penjara. Padahal sampai alami KDRT sampai hidung berdarah," tutur narator dalam video.
Lantas benarkah klaim video tersebut?
Penjelasan
Setelah menonton hingga selesai, video tersebut sama sekali tidak membahas bagaimana jaksa dan hakim mengendus adanya rekayasa dalam kasus KDRT tersebut.
Sebaliknya, narator justru mengabarkan bahwa Venna Melinda tidak masalah jika Ferry Irawan hanya divonis 1,5 tahun penjara, sesuai dengan tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Selain itu, narator juga hanya mengabarkan kronologi KDRT yang terjadi pada Venna Melinda saat berada di Jawa Timur.
Baca Juga: Nunung Srimulat Terpaksa Jual 2 Rumah Demi Berobat dan Sembuh dari Kanker Payudara
Faktanya Venna Melinda telah menunjukkan semua bukti kekerasan Ferry Irawan terhadap dirinya kepada publik sejak awal. Artinya, kasus tersebut benar terjadi.
Kesimpulan
Klaim bahwa kasus KDRT Ferry Irawan terhadap Venna Melinda hanya karangan adalah tidak benar atau hoaks. Video di atas termasuk ke dalam kategori konten yang menyesatkan.
Berita Terkait
-
Sus Rini Izin Pulang Kampung Lagi Ke Rayyanza, Mbak Lala Curhat: Jangan Sus, Pada Dibully
-
Gandeng Raisa, David Foster Gelar Konser Lagi di Indonesia Agustus Mendatang
-
Ibu Indah Permatasari Joget-Joget Sampai Disuruh Rukiah: Sekalian Gila, Tapi Menghibur
-
Dituding Karang Kasus KDRT Demi Nyaleg Lagi, Venna Melinda: Ya Allah Berikan Ferry Irawan Hidayah
-
Masih Tak Terima Masuk Penjara Gara-Gara KDRT, Ferry Irawan Sebut Venna Melinda Karang Cerita Demi Jadi Anggota DPR Lagi
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Inara Rusli Blak-blakan soal Nikah Siri dengan Insanul Fahmi: Semua yang Beredar Hoaks
-
Bocor di Medsos, Dokumen Ini Bongkar Kronologi Perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya
-
Sinopsis Film Send Help: Teror Bertahan Hidup di Pulau Terpencil Versi Sam Raimi
-
6 Film Rachel Amanda, Suka Duka Tawa Baru Tayang di Bioskop
-
NCTzen Merapat! Ini Daftar Harga Tiket Konser Solo Taeyong NCT di Jakarta
-
Siap-Siap! Korea 360 Mulai Kirim E-Ticket Gratis Konser HUG K-Pop Concert
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan Angkatan Muda NU dan Muhammadiyah, Terkait Materi Mens Rea
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Demi Peran di Algojo, Arya Saloka Rela Ubah Fisik Secara Ekstrem