Suara.com - Salma Salsabil menjadi juara Indonesian Idol di tahun ini. Dia berhasil mengalahkan Nabila saat grand final, Senin (15/5/2023) lalu.
Indonesian Idol 2023 tidak hanya membuat nama Salma Salsabil saja yang bersinar. Beberapa kontestan lain pun turut menuai perhatian termasuk Nyoman Paul dan Rony Parulian.
Walau tidak menjadi juara, mereka menjadi idola baru yang digandrungi terutama oleh kaum hawa. Selain karena suaranya yang meredu, mereka juga punya gaya yang keren dan unik.
Adu gaya Nyoman Paul dan Rony Parulian banyak dibandingkan untuk menilai siapa yang lebih kece di antara mereka berdua.
Biar nggak makin penasaran, langsung saja kepoin deretan potret adu gaya Nyoman Paul dan Rony Parulian berikut ini.
1. Bule vs Batak
Nyoman Paul memiliki paras ganteng rupawan yang bule banget. Usut punya usut Nyoman Paul rupanya blasteran Bali dan Finlandia. Rony Parulian juga tak kalah ganteng, meski tidak setinggi Paul. Rony diketahui berdarah Batak.
2. Punya Karakter yang Beda
Sama-sama berjuang sebagai finalis Indonesian Idol musim ke-12, Nyoman Paul dan Rony Parulian mempunyai karakter vokal yang sangat berbeda jauh. Paul yang berwajah bule bersuara lembut dengan keunikan yang khas. Beda banget dengan Rony Parulian yang karakter vokalnya lebih ngerock khas rocker.
Baca Juga: Profil Nabila Taqiyyah, Runner Up Indonesian Idol XII Asal Aceh
3. Selera Fashionnya Beda
Ketika manggung Nyoman Paul dan Rony Parulian pun kerap tampil beda satu sama lain. Nyoman Paul yang suaranya lembut cenderung lebih suka gaya rapi dan kasual dengan jas atau parka. Sementara, Rony Parulian sebenarnya juga kerap tampil kasual, namun auranya berbeda karena Rony lebih ngerock misalnya dengan ripped pant.
4. Dijodohkan dengan Sesama Finalis
Nasib Nyoman Paul dan Rony Parulian bisa dibilang mirip. Sebab keduanya sama-sama dijodohkan dengan teman sesama finalis. Netizen merasa Paul cocok dengan Nabila Taqiyyah, begitu pula dengan Rony yang dijodohkan dengan Salma Salsabil yang dinilai serasi. Kalau perjodohan netizen berhasil maka Indonesian Idol juga meloloskan 2 pasang penyanyi muda berbakat, nih.
5. Selisih Usianya Beda 12 hari
Siapa sangka di balik beberapa perbedaan Paul dan Rony, keduanya memiliki selisih usia yang hanya hitungan jari saja. Nyoman Paul yang lahir pada 21 Juni 2021 lebih muda 12 dari Rony Parulian yang lahir pada 9 Juni 2001. Nggak heran kalau keduanya juga dekat dan sahabatan di luar kompetisi
Berita Terkait
-
3 Fakta Menarik Arijit Singh, Penyanyi India yang Tak Dikenali Juri Indonesian Idol
-
Menjawab Mereka yang Remehkan Soleh Solihun: Sangat Layak Jadi Juri Indonesian Idol
-
Lolos Audisi Indonesian Idol, Fajar Sadboy Siap Tinggalkan Pekerjaan
-
Golden Ticket untuk Fajar Sadboy, Indonesian Idol XIV Terlalu Banyak Gimik?
-
Tak Cuma Fajar Sadboy, Ini Deretan Peserta Indonesian Idol Season 14 yang Viral di Panggung Audisi
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings