Suara.com - Cinta Laura menolak mentah-mentah untuk menjalin hubungan dengan sosok laki-laki ini. Ia bahkan tak segan menyebut cowok itu psikopat karena saking tidak sukanya.
Ternyata orang itu adalah laki-laki yang punya zodiak Pisces. Bagi Cinta Laura adalah suatu pantangan untuk punya hubungan spesial dengan laki-laki yang lahir pada 19 Februari hingga 20 Maret.
"Aku paling enggak bisa sama cowok Pisces. Cowok Pisces, aku enggak tahu, mereka psikopat," kata Cinta Laura dalam podcast YouTube TS Media, Selasa (30/5/2023).
Meskipun Cinta Laura mengungkapkan hal itu sambil tertawa, tapi dia bersungguh-sungguh dengan pendapatnya. Bahkan perempuan 29 tahun ini mengulang kembali opininya bahwa cowok dengan zodiak Pisces berkarakter psikopat.
"Aku pernah juga lagi dapat mantan itu, (cowok) Pisces," kata Erika Carlina ikut berpendapat, "Psycho (psikopat) kan?" tanya Cinta Laura menimpali.
Kendati begitu Cinta Laura tidak menyebut signifikan siapa laki-laki yang berhasil membuatnya punya pendapat seperti itu. Ia juga berujar bahwa tidak semua Pisces buruk, ia berteman baik dengan perempuan Pisces.
"Enggak, aku bukan ngomongin siapanya. Kalau cewek Pisces kebanyakan sahabat aku cewek Pisces. Aku ngomongin cowok Pisces, aku enggak bisa," imbuhnya. "Mungkin sebagai teman bisa tapi lebih dari itu enggak," kata Cinta Laura melanjutkan.
Opini pribadi Cinta Laura itu ternyata disetujui banyak warganet. Mereka sependapat dengan Cinta dan menyebut cowok berzodiak Pisces memang psikopat.
"Cowok Pisces memang enggak banget," kata akun TV Seleb***.
Baca Juga: 10 Profesi Ayah Bule dari Artis Blasteran, Bapak Rebecca Klopper Direktur Proyek di Dubai
"Cowok Pisces memang psycho semua," tulis akun Puspa***.
"Benar banget kata Cinta Laura," komentar akun Baby***.
Berita Terkait
-
10 Profesi Ayah Bule dari Artis Blasteran, Bapak Rebecca Klopper Direktur Proyek di Dubai
-
Percaya Diri dengan Gaun Berwarna Cerah, Intip 10 Potret Putri Marino di Cannes Film Festival 2023
-
Gaya Cinta Laura di Cannes Film Festival, Pakai Gaun Terinspirasi Sosok Nyi Roro Kidul
-
Hadiri Cannes 2023, Cinta Laura Tampil Memukau Pakai Gaun Nyi Roro Kidul
-
12 Potret Rumah Cinta Laura, Nama Tiap Ruangannya Penuh Makna
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
Terkini
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi
-
Tutorial Beli 2 Tiket Film Esok Tanpa Ibu tapi Bayar Satu Saja di Cinema XXI
-
Di Tengah Drama Keluarga, Victoria Beckham Dianugerahi Gelar dari Kementerian Kebudayaan Prancis
-
Kabar Duka: Tika Mega Lestari Istri Pesulap Merah Meninggal Dunia
-
Kalau Waktu Bisa Diulang, Jule Ogah Nikah Muda: Nikmati Dulu Masa Muda
-
Muncul Tanpa Hijab, Julia Prastini Akui Diceraikan Na Daehoon karena Perbuatannya
-
Pasukan 1000 Janda, Kisah Para Perempuan Perkasa Indonesia Bakal Segera Hadir
-
Orangtua Waspada, Dinar Candy Edukasi Narkoba Jenis Baru: Bentuknya Mirip Balon Ulang Tahun