Suara.com - L INFINITE bakal menyapa para penggemarnya lewat drama Numbers. Sedangkan Shin Ye Eun baru saja menamatkan drama The Secret Romantic Guesthouse.
Sebelumnya mereka pernah main drama bareng di drama bertajuk, Meow The Secret Boy.
Meow The Secret Boy atau juga dikenal dengan judul Welcome adalah drama komedi romantis fantasi yang dibintangi oleh L INFINITE dan Shin Ye Eun tahun 2020 lalu. Drama yang diangkat dari webtoon ini juga menggaet Seo Ji Hoon, Yoon Ye Joo, dan Kang Hoon dalam peran penting.
Penasaran dengan drama Meow The Secret Boy? Berikut ulasannya.
Sinopsis Meow The Secret Boy
Meow The Secret Boy adalah drama KBS yang diangkat berdasarkan webtoon dengan judul yang sama. Drama rom-com fantasi yang tayang pada 25 Maret sampai 30 April 2020 ini bercerita tentang seekor kucing yang berubah menjadi manusia karena alasan misterius.
L INFINITE atau Kim Myung Soo, Shin Ye Eun, Seo Ji Hoon, Yoon Ye Joo, dan Kang Hoon membintangi drama ini. Meow The Secret Boy ditulis oleh Joo Hwa Mi dari Marriage Not Dating dan My Shy Boss. Sementara itu, sutradaranya adalah Ji Byung Hyun yang pernah memimpin drama Big, House of Bluebird, dan Lovely Horribly.
Pemain Meow The Secret Boy
L INFINITE berperan sebagai Hong Jo, seekor kucing yang dapat berubah menjadi manusia. Dia merupakan kucing berhati hangat yang membantu menyembuhkan luka emosional pemiliknya yang kesepian.
Baca Juga: 5 Potret Choi Jin Hyuk di Numbers, Drama Barunya yang Bakal Beradu Akting dengan L INFINITE
Shin Ye Eun berperan sebagai Kim Sol Ah, wanita muda yang bekerja untuk sebuah perusahaan desain grafis. Kim Sol Ah yang ramah dan mudah bergaul membuat keputusan besar untuk mengadopsi seekor kucing. Dia tidak sadar kalau Hong Jo bukanlah kucing biasa.
Seo Ji Hoon memerankan sosok Lee Jae Sun yang menjalankan studio dan kafe yang tidak terbuka untuk sembarang orang. Bahkan untuk Kim Sol Ah yang sudah memperhatikannya selama 10 tahun.
Yoon Ye Joo berperan sebagai Eun Ji Eun, seorang desainer yang merasa sulit bergaul dengan orang-orang karena dia mudah takut. Sosok desainer introvert ini merupakan rekan kerja Kim Sol Ah.
Kang Hoon juga membintangi drama Meow The Secret Boy sebagai Go Doo Shik yang penuh semangat. Dia memiliki pesona yang mirip dengan temannya yaitu Kim Sol Ah.
Alasan Nonton Meow The Secret Boy
Kalau kamu ngefans sama L INFINITE, Meow The Secret Boy sayang dilewatkan. Apalagi L memang punya kemampuan akting yang solid dan dia akan kembali ke layar kaca lewat drama Numbers yang akan tayang pada 23 Juni 2023 mendatang.
Berita Terkait
-
OOTD Layering ala Shin Ye Eun: Intip 4 Gaya Timeless yang Mudah Ditiru!
-
Sinopsis dan Fakta Menarik The Murky Stream, Drakor Anyar Rowoon di Disney Plus Hotstar
-
Sinopsis dan Fakta Menarik A Hundred Memories, Drakor Baru Kim Da Mi Tayang di Viu dan Vidio
-
Nyaman dan Modis! 4 Daily OOTD Shin Ye Eun dengan Nuansa Monokrom
-
Jadi Remaja Era 1980-an, Inilah Peran Shin Ye Eun dalam A Hundred Memories
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lula Lahfah Mimpi Bertemu Laura Anna sebelum Meninggal, Firasat?
-
Curhatan Lama Lula Lahfah Viral Lagi, Sering Keluhkan Penyakit sejak 2020 hingga Takut Meninggal
-
Judulnya Provokatif, Makna Lagu Debut Bhella Cristy Ternyata tentang Pengkhianatan Cinta yang Dalam
-
Padi Reborn Rayakan 28 Tahun Perjalanan Musik Lewat Konser Spektakuler Dua Delapan
-
Diduga Sindir Lula Lahfah, Pendakwah Kadam Sidik Dituding Tak Berempati
-
Antusias Penonton Warnai Meet & Greet Film "Tuhan, Benarkah Kau Mendengarku?"
-
Produksi Tak Main-Main Film Kuyank, Risiko Kehilangan Miliaran Rupiah saat Syuting di Pedalaman
-
Apa Itu Whip Pink Gas yang Viral di Tengah Kabar Kematian Lula Lahfah?
-
Run Hide Fight: Gadis SMA Lawan Penembak Sekolah, Malam Ini di Trans TV
-
Tepis Isu Overdosis, Keluarga dan Polisi Beberkan Penyebab Kematian Lula Lahfah