Suara.com - Nagita Slavina bersama suaminya, Raffi Ahmad baru saja menghadiri forum internasional bertajuk World Cultural Industry Forum di Daegu, Korea Selatan. Di acara tersebut, Gigi, sapaan akrab Nagita Slavina berkesempatan untuk berpidato menggunakan bahasa Inggris.
Tanpa hambatan, Nagita Slavina berhasil menyelesaikan pidatonya dengan lancar dan fasih. Gigi juga tampil percaya diri tanpa terlihat gugup.
"Fenomena Hallyu di Indonesia didukung oleh adanya media sosial dan tentu saja kemajuan teknologi yang memungkinkan penggemar untuk mengakses dan membagikan konten dengan mudah. Seperti YouTube, Instagram, dan TikTok," ujar Nagita Slavina dalam pidatonya yang videonya dibagikan ulang akun @reni_prayni, Rabu (14/6/2023).
Warganet yang melihat itu mengaku bangga sekaligus tidak heran. Sebab Gigi memang pernah berkuliah di luar negeri.
Namun tiba-tiba ada satu komentar yang masuk yang menyebut nama pedangdut Ayu Ting Ting, "Ayu Ting Ting juga lebih jago Bahasa Inggris," isi celetukan tersebut.
Pemilik akun yang memang pendukung Nagita merasa tak terima. Ia lantas menyematkan komentar tersebut dan menjawabnya melalui video, "Beda kelas yeee," tulis akun @reni_prayni.
Melihat itu warganet lain ikut memberikan reaksi. Mereka merasa tidak terima sang idola dibandingkan dengan janda anak satu itu.
"Anjir beda kasta lah," tulis akun ely***.
"Buset beda jauh, si Nagita mah bukan bisa Bahasa Inggris lagi tapi dia mah sekolah juga di luar negeri," tulis akun Taurus***.
Baca Juga: Bertandang ke Korea Selatan, Raffi Ahmad Terima Penghargaan Internasional
"Bukan kelasnya," tutur akun arman***.
"ATT (Ayu Ting Ting) yang KPopers banget tapi nggak pernah diundang acara di Korea," ujar akun nano*** dengan emoji tertawa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Kakak Raisa Andriana Bagikan Kondisi Terkini Ibunya yang Sakit, Sematkan Pesan Pilu
-
Viral Yai Mim Ngaku Wali Allah dan Sebut Orang Jawa Keturunan Rasulullah
-
Dibantah Teman Sabrina Alatas, Raisa Pernah Ngode soal Pinterest dan Memasak
-
Kini Diduga Putus, Jefri Nichol dan Ameera Khan Dulu Punya Kebiasaan Teleponan Berhari-hari
-
Jadi Korban Hoaks, Eko Patrio Tetap Dihukum: Ini 5 Poin Kesalahan Fatalnya Menurut MKD
-
Mantan Istri Ardhito Pramono Bikin Konten Suami Gay, Langsung Klarifikasi Usai Viral
-
Sayembara Logo Projo Ramai Antusias dari Warganet, Hasilnya di Luar Dugaan
-
Baru Gugat Cerai Hamish Daud, Raisa Sudah Kangen dengan Pria Lain
-
2 Hari Konser di Indonesia, BLACKPINK Diprediksi Kantongi Penghasilan Rp 378 Miliar
-
Profil Rama Duwaji, Istri Zohran Mamdani Kini Jadi First Lady Termuda NYC