Suara.com - Dul Jaelani dan Tissa Biani datang menonton konser Forplay Aldi Taher Martin Tribute to Coldplay di Bengkel SCBD, Jakarta, Senin (3/7/2023). Aldi Taher yang melihat keberadaan keduanya langsung meminta mereka naik ke panggung.
"Thank you banget ya sudah hadir," ujar Aldi Taher.
"Aku malah yang terima kasih ini. Tapi sebelumnya, saya juga bingung kenapa saya di sini," jawab Dul Jaelani.
"Sama, gue juga bingung. Lo pikir mereka nggak bingung?" timpal Aldi Taher.
Dul Jaelani kemudian menanyakan lagu apa yang ingin Aldi Taher nyanyikan bersamanya dan Tissa Biani. Namun jawaban Aldi Taher di luar ekspektasi mereka.
"Lo berdua nggak usah nyanyi. Dul, lo lamar Tissa Biani di panggung ini," kata Aldi Taher.
Dul Jaelani bingung dengan permintaan Aldi Taher. Ia belum izin ke orang tua Tissa Biani untuk melamar putri mereka.
"Lho kan belum izin bokap nyokapnya," ungkap Dul Jaelani.
Aldi Taher lalu menjelaskan bahwa laki-laki tidak perlu minta izin menikah ke orang tua calon mempelai wanita. Sebab, pernikahan akan tetap terjadi bila Tuhan mengizinkan.
Baca Juga: Lionel Messi Ngambek Tak Diundang ke Konser, Aldi Taher: Sukurin!
"Nggak perlu izin. Laki-laki nikah nggak perlu izin. Kita kan menikahi," jelas Aldi Taher.
"Gue ini ustaz bro. Memberi tahu perlu, meminta izin nggak usah. Izinnya sama Allah, salat tahajud dan istikharah," sambung mantan suami Dewi Perssik.
Seluruh percakapan di atas hanya bagian dari lelucon Aldi Taher, Dul Jaelani dan Tissa Biani. Mereka tetap bernyanyi bersama membawakan lagu The Scientist dari Coldplay.
"Dul, pegang piano. Tissa, lo bantuin suami lo nyanyi, gue pegang kabel, iya," ucap Aldi Taher yang disambut tawa penonton.
Berita Terkait
-
Aldi Taher Sukses Gelar Konser: "Kharisma Ariel Noah Sukses Dipatahkan"
-
Ketika Dua Mantan Suami Dewi Perssik Turun Tangan Soroti Kisruh Hewan Kurban, Ajak Tinju hingga Sebut Depe Korban
-
Dihujat Pekara Hewan Kurban, Ini Profil Dewi Perssik
-
Lionel Messi Ngambek Tak Diundang ke Konser, Aldi Taher: Sukurin!
-
Aksi Aldi Taher Konser di Tengah Jalan Sukses Bikin Tertawa, Warganet: Dia Komedian
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Raditya Dika Akui Punya Utang Budi pada Andien, Jasa 20 Tahun Lalu yang Tak Terlupakan
-
Gegara Dress Mini, Penampilan Olla Ramlan di Kampung Halaman Jadi Gunjingan
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Mertua Jennifer Coppen Ungkap Alasan Jarang Posting Bareng Kamari, Takut Disangka Manfaatkan Cucu
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!