Suara.com - Rumah tangga Putri Anne dan Arya Saloka dikabarkan telah berakhir. Salah satu bukti kandasnya pernikahan mereka dikaitkan dengan foto ketika Putri Anne dirangkul pria botak di pesta ulang tahunnya pada 18 Juni 2023 lalu.
Sontak pria botak tersebut diduga sebagai kekasih baru Putri Anne. Selain itu, Putri Anne perdana menunjukkan penampilannya setelah melepas hijab saat merayakan ultah ke-33.
Melalui Instagram Story, Putri Anne kembali membagikan momen dirangkul dua pria yang salah satunya diduga sebagai kekasih barunya.
Postingan tersebut sekaligus menjelaskan apabila mereka bertiga telah bersahabat selama 13 tahun.
"Hidup bisa melempar lemon ke arahku, tapi dengan kepala retak ini, kita membuat banyak Margarita (minuman khas Meksiko)," tulis Putri Anne pada Sabtu (15/7/2023).
Pepatah yang dibagikan Putri Anne tersebut berarti kehidupan tidak selalu manis, tetapi juga bisa asam seperti lemon.
Namun kebersamaan Putri Anne dan dua sahabatnya bisa menjadikan asam dalam kehidupan menjadi sesuatu yang membahagiakan.
"13 tahun persahabatan. Edisi lagi sayang sama lo orang. Jangan tanya kenapa!" pungkas Putri Anne.
Dalam Instagram Story pada hari yang sama, Putri Anne juga membagikan penampilan baru rambutnya. Sebelumnya blonde, kini ibu dari Ibrahim Jalal Ad Din Rumi ini mewarnai rambutnya merah terang.
Baca Juga: Billy Syahputra Pernah Ingatkan Teman Wanita Jangan Dekati Suami Orang, Amanda Manopo Kena Sentil
Keputusan Putri Anne melepas hijab kerap disangkutpautkan dengan perceraiannya dengan Arya Saloka.
Alasan perceraian mereka disebut-sebut karena orang ketiga yang menyeret nama Amanda Manopo, lawan main Arya Saloka di sinetron Ikatan Cinta.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
-
Dituding Penyebab Putri Anne Diduga Cerai hingga Lepas Hijab, Fans Ikatan Cinta Meradang: Kalau Bikin Kaya, Bener!
-
Putri Anne Kepikiran Potong Rambut Pendek: Ngikutin Amanda Manopo?
-
Putri Anne Menyahut Saat Dipanggil 'Janda', Resmi Ceraikan Arya Saloka?
-
Sahabat Sebut Rumah Putri Anne sebagai Rumah Kosong, Sindir Haters?
-
Makan Seblak Bareng, Teman Dekat Sebut Kediaman Putri Anne Rumah Kosong: Pak RT Bohong?
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong