Suara.com - Beredar video dengan narasi artis Alyssa Soebandono meninggal dunia. Suaminya, Dude Harlino, dinarasikan amat terpukul atas kepergian sang istri.
Video ini diunggah oleh akun Youtube Coretan Tinta Selebritis, Kamis (27/7/2023). Video tersebut menuliskan judul "Alyssa Soebandono Meninggal Dunia, Tangis Penyesalan Dude Harlino Tak Terbendung, Cek Faktanya!!!". (Sumber video: https://youtu.be/CPfkTYrzGN8)
Di thumbnail, terlihat potret Alyssa Soebandono disandingkan dengan foto iring-iringan ambulans. Tampak pula foto Dude Harlino dengan ekspresi wajah berkecamuk.
Terdapat pula keterangan "Alyssa Soebandono meninggal secara tidak wajar. Pecah tangis Dude Harlino di rumah duka".
Lantas benarkah klaim yang dibagikan dalam video berdurasi tiga menit 13 detik tersebut?
Penjelasan
Setelah ditonton secara utuh, video tersebut tidak menampilkan fakta yang sesuai dengan isi judul video. Tidak tampak pula fakta yang menyebutkan Dude Harlino menangisi kepergian sang istri.
Di sisi lain, Alyssa Soebandono sampai sekarang masih kerap membagikan kesehariannya di Instagram. Tampak perempuan 31 tahun itu masih dalam keadaan sehat.
Kesimpulan
Baca Juga: Hindari Penipuan, Pengguna Shopee Bisa Pakai Fitur Cek Fakta, Simak Caranya
Dari penjelasan di atas dapat disimpulkan bahwa klaim Alyssa Soebandono meninggal dunia adalah salah atau hoaks. Judul serta sampul video sengaja dibuat dengan informasi keliru dengan tujuan menyesatkan penontonnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
Terkini
-
Ngenes! Erika Carlina Pernah Ngemis Minta Dinikahi, Padahal DJ Bravy Lagi Selingkuh
-
Heboh Lagi Kabar Jackie Chan Meninggal, Begini Faktanya
-
Bukan Naksir, Hotman Paris Bongkar Alasan Sebenarnya Ajak Raisa ke Kelab Malam
-
Gantikan Iko Uwais, Dion Wiyoko Resmi Perkuat Tim The Actors di Bahkan Voli 3
-
Tak Hanya Harta Gono-gini Rp13 Miliar, Mantan Suami Clara Shinta Berencana Ambil Hak Asuh Anak
-
Terbongkar! Potret Dea 'Sister Hong' Lombok yang Nyamar Jadi MUA Berhijab, Korban Syok dan Lapor MUI
-
Umumkan Putus Hingga Koar-Koar Telah Selingkuhi Erika Carlina, DJ Bravy: Biar Gak Ada Asumsi Liar
-
Heboh 'Sister Hong' Versi Lombok, MUA Pria Nyamar Jadi Wanita Berhijab Demi Kelabui Klien
-
Dharmendra Dilarikan ke RS, Kondisi Terkini Sang Legenda Bollywood yang Bikin Khawatir
-
Seringai Siap Lunasi 'Utang' ke Mendiang Ricky Siahaan Lewat Album Baru