Suara.com - Momen Desta Mahendra ingin memeluk istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina saat acara olahraga baru-baru ini menjadi sorotan warganet.
Dilihat dari unggahan TikTok @ipunggg, mulanya Desta melihat Raffi Ahmad memeluk sang istri di pingging lapangan tenis.
Tiba-tiba dari arah berlawanan, Desta datang dengan dua tangan terbuka ingin memeluk Nagita Slavina.
Tahu rencana Desta, Raffi Ahmad langsung menahannya dan mendorongnya agar tidak sampai memeluk sang istri.
Nagita Slavina pun menghindar ketika Desta hendak memeluknya. Ia juga mengangkat raket tenisnya seolah ingin memukul mantan suami Natasha Rizky itu.
Desta sempat protes ketika niatnya dihentikan oleh Raffi Ahmad. Namun, kakak Syahnaz Sadiqah itu tetap mendorongnya agar tidak dekat-dekat istrinya.
Keinginan Desta memeluk Nagita Slavina itu pun menjadi bahan omongan warganet. Pasalnya, sahabat Vincent Rompies itu diketahui sangat mengagumi ibu Rafathar tersebut.
Bahkan, Desta pernah terang-terangan mengakuinya di depan Raffi Ahmad saat di podcast Vindes.
"Desta nggak ada takut-takutnya emang," ujar seorang warganet.
Baca Juga: Pernah Dekat dengan Raffi Ahmad, Aura Kasih Pernah Ledek Nagita Slavina Gendut
"Ayah Desta bener-bener suka sama mama Gigi," imbuh netizen yang lain.
"Woy Desta, lu berani bener, haha," canda warganet yang lainnya.
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Heran dengan Perubahan Aldi Taher Sekarang: Dulu Ganteng Kayak Nicholas Saputra
-
Siwon Super Junior Diduga Bakal Tanding Tenis Bareng Raffi Ahmad
-
10 Potret Artis PAN Kunjungi Andara, Dari Verrel Bramasta hingga Anak Zulkifli Hasan
-
Foto Rayyanza Cipung Dipakai untuk Promosi Tanpa Izin, Karyawan RANS Sampai Turun Tangan
-
Begini Cara Kreatif Sus Rini Bikin Rayyanza Cipung Lahap Makan, Sampai Dipuji Dokter: Wah Gila Sih!
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
Terkini
-
Pangku Jadi Film Terbaik, Inilah Daftar Lengkap Pemenang FFI 2025
-
Kado Ultah ke-76, El Manik Terharu Terima Piala Lifetime Achievement FFI 2025 Saat Masih Hidup
-
Mahalini Ramai Disentil soal Galungan Usai Posting Umrah, Responsnya Tak Terduga
-
8 Pasangan Artis Korea yang Menikah Setelah Pacaran Lama, Terbaru Kim Woo Bin dan Shin Min Ah
-
Omara Esteghlal Raih Piala Citra Pertama, Ucapan Manis buat Prilly Bikin Baper
-
Tabola Bale, dari FYP TikTok ke Panggung Bergengsi AMI Awards
-
Gaun Maudy Ayunda di FFI 2025 Jadi Sorotan, Intip Detail Kupu-Kupu di Punggungnya
-
5 Potret Miss Palestina dengan Gaun Bergambar Al-Aqsa, Bikin Dunia Terpukau
-
Deretan Drama Korea Shin Min Ah Si Calon Pengantin
-
Gempi Raih Piala AMI Awards Pertama, Langsung Dipajang di Meja Belajar