Suara.com - Inara Rusli kerap dapat pujian dari warganet karena terlihat lebih cantik dan glowing. Kecantikan Inara itu tampak setelah ia memutuskan untuk cerai dari Virgoun.
Inara Rusli menduga hal itu karena ia lebih bahagia dengan kehidupannya saat ini. Meskipun proses cerainya dengan Virgoun belum selesai, ia sudah lebih lega.
"Iya Enjoy aja sekarang," kata Inara Rusli di kawasan BSD, Tangerang Selatan, Selasa (1/8/2023).
"Walaupun masalah belum selesai semua, tapi lebih lega aja," sambungnya.
Soal penampilannya yang sering dipuji oleh warganet, Inara Rusli tak menampik memang melakukan perawatan. Sebab, menurutnya, tubuhnya adalah amanah dari Tuhan yang harus dijaga.
"Iyaa harus cintai dirimu. Apa yaa kan biar bagaimanapun diri ini adalah amanah dari Allah," kata Inara Rusli.
Perawatan kecantikan yang dilakukan Inara Rusli merupakan bagian dari usahanya merawat diri agar tetap sehat. Pujian dan penampilan menarik menurutnya hanya bonus.
"Ya ini ikhtiar aku menjaga amanah dari Allah, kalau dari situ dapat bonus penampilan menarik alhamdulillah," tuturnya.
Sejak memutuskan untuk membuka cadar beberapa waktu lalu, banyak warganet yang memuji kecantikan Inara Rusli. Termasuk setelah memutuskan untuk berproses cerai dengan Virgoun.
Baca Juga: Ditanya soal Jumlah Nafkah Anak dari Virgoun, Inara Rusli Tertawa: Disyukuri aja Masih Mau Ngasih
Sempat beredar kabar Inara Rusli habiskan Rp 100 juta untuk perawatan tubuhnya. Namun, hal itu dibantah Inara Rusli, menurutnya, saat itu ia diminta Virgoun merawat tubuhnya pasca bersalin agar kembali langsing.
Selama ini Inara mengaku hanya menggunakan produk perawatan kulit umum seperti sunblock alias tabir surya hingga serum.
Berita Terkait
-
Sosok Pengacara Muda yang Ajak Inara Rusli Taaruf, Netizen: Mirip Banget
-
Ditanya soal Jumlah Nafkah Anak dari Virgoun, Inara Rusli Tertawa: Disyukuri aja Masih Mau Ngasih
-
Disebut Mirip, Giliran Afgan yang Kini Dijodoh-jodohkan dengan Inara Rusli
-
Bikin Laporan soal Perzinaan, Inara Rusli Ngaku Sebenarnya Tak Berniat Penjarakan Virgoun
-
Alasan Ingin Cepat Cerai, Virgoun Minta Inara Rusli Cabut Laporan Soal Perzinahan
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash
-
Gara-gara Foto Pakai Gaun Biru, Sabrina Alatas Dituding Hamil Anak Hamish Daud