Suara.com - Putri Anne belakangan kerap mengunggah kutipan yang menggambarkan kesedihan dan kegalauan di Instagram Story-nya.
Tak jarang, unggahan Putri Anne itu dikaitkan dengan suasana hatinya di tengah ramainya gosip dia suaminya, Arya Saloka, bercerai
Putri Anne akhirnya menjelaskan bahwa dia memang sangat suka puisi dan kata-kata menyentuh, sehingga sering mengunggahnya di media sosial.
"Yang kalian pikir gue galau dan lain-lain, no. Gue emang suka banget sama puisi, makanya gue suka repost repost," ujar Putri Anne dalam video yang diunggah akun Youtube Berkah Intertianment.
Namun, Putri Anne juga tak memungkiri salah satu unggahannya itu juga terkadang menggambarkan suasana hatinya.
Putri Anne sebagai perempuan juga pernah merasa galau dan sedih.
"Mawuitu galau, galau beneran? Maybe, maybe yes maybe no. Ada lah yang gue galau, emang kenapa sih nggak boleh galau? Kan aku tetap perempuan, jadi aku boleh dong galau," ujar Putri Anne.
Kemudian, istri Arya Saloka ini bercerita dirinya menyukai buku-buku hasil karya salah satu akun Instagram.
Putri Anne pun membeli dua buku karya akun Instagram tersebut, yang salah satunya sangat menyedihkan sehingga istri Arya Saloka ini tak sanggup membacanya.
Baca Juga: Profil Sandy Sanjaya, Ayah Kandung MA dan Suami Kedua Pinkan Mambo, Sosoknya Dicari-cari
Berita Terkait
-
Terungkap Agama Putri Anne Usai Lepas Hijab
-
Ditanya Bakal Buka Hati Lagi atau Tidak, Putri Anne Malah Takut: Untuk Apa dan Buat Siapa?
-
Putri Anne Bingung Netizen Selalu Tanya Keberadaan Arya Saloka: Serem Banget, Cari Suami Sendiri Aja!
-
Bunga Citra Lestari Tak Tega Lihat Kondisi Lady Nayoan Setelah Kecelakaan, Benarkah?
-
Rendy Kjaernett Ungkap Mulai Satu Tujuan dengan Lady Nayoan, Peluang Rujuk Terbuka?
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH