Suara.com - Syahnaz Sadiqah masih jadi salah satu nama artis yang paling banyak dibicarakan beberapa waktu belakangan ini. Hal itu dikarenakan kasus perselingkuhannya dengan Rendy Kjaernett terbongkar. Setelah itu ia juga akhirnya membuat video klarifikasi dengan sang suami.
Sebelum dan sesudah membuat video klarfikasi, Syahnaz memang selalu tampak baik-baik saja di media sosialnya. Bahkan, beberapa kali ia tampak masih memamerkan aktivitas olahraga tenis hingga menonton pertandingan olahraga Raffi Ahmad beberapa waktu lalu.
Sampai saat ini pun, Syahnaz masih aktif membagikan aktivitas olahraganya dengan sang suami. Salah satunya ketika bermain tenis dengan Febby Rastanty dan beberapa temannya yang lain. Tentu saja ia selalu tampak bermain dengan Jeje.
Melalui unggahan akun Instagram @lambe_danu, tampak Syahnaz memakai baju olahraga tenis berwarna serba putih. Begitupun Jeje juga memakai baju olahraga dengan baju warna senada.
"Tetep enjoy," tulis pemilik akun, dikutip Senin (7/8/2023).
Siapa sangka dalam potret itu, tak sedikit warganet yang menyebut kalau Syahnaz tampak makin kurus. Banyak publik yang berasusmi kalau dirinya saat ini tengah pura-pura bahagia.
Unggahan itu lantas menarik perhatian warganet untuk berkomentar. Beragam komentar pun memenuhi unggahan tersebut.
"Tapi keliatan makin kurus kering si nanas, Pura-pura bahagia emang melelahkan," komentar seorang warganet.
"Percaya ga sih , kalo karma buruk dari kelakuan kita ga kita yang terima nanti bakalan di terima sama anak keturunan kita," ujar warganet lain.
Baca Juga: Syahnaz Sadiqah Akui Jarang Bilang I Love You ke Jeje Govinda
"Di luar nampak bahagia dan merasa menang, Tapi dalam hati nanas kita mana tau kan?" imbuh warganet lain.
Seperti yang diketahui, kalau belum lama ini Raffi Ahmad mengunggah video permintaan maaf nya ke Jeje Govinda. Ia mewakili rasa bersalah atas kasus perselingkuhan yang dilakukan sang adik ke Jeje.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
-
Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
-
Sidang Cerai Perdana Raisa Hamish Daud Digelar Besok, Mediasi Jadi Penentu
-
Dukungan Menyentuh Beby Prisillia untuk Onad: Kamu Suami Terbaik!
-
Tetap Anggap Onad Sahabat, Kocaknya Deddy Corbuzier Pertanyakan Program Login
-
Terungkap! Ini Modus 'Gali Lobang Tutup Lobang' yang Dipakai Admin untuk Tipu Fuji
-
Surat Cinta Jerome Polin untuk Mendiang Ayah
-
Siapa Sabrina Alatas? Sosok Chef Muda Mirip Raisa, Diduga Selingkuhan Hamish Daud
-
Isak Tangis Istri Ungkap Kronologi Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia
-
Mengenal Clot, Gumpalan Darah Mematikan yang Renggut Nyawa Ayah Jerome Polin