Suara.com - Presenter Conchita Caroline membawa kisah pilu. Ia yang bekerja sejak 2007, tidak bisa menikmati hasil jerih payah karena uangnya telah dimanipulasi.
Sosok yang melakukan manipulasi gaji Conchita Caroline bukan orang lain, melainkan ibunya yang menjadi manajer sang presenter. Hal inilah yang makin membuat artis 27 tahun itu merasakan sesak mendalam.
"Kenapa aku speak up, aku capek banget dari segi mental," kata Conchita Caroline saat menjadi bintang tamu di acara Rumput Trans TV, Selasa (8/8/2023).
Awal mula Conchita Caroline menyadari gajinya dimanipulasi sang ibu terjadi pada 2018, di mana ia belum menerima pembayaran dari tv.
"Aku lumayan malu. Itu terjadi di stasiun televisi ini juga. Aku kira belum dibayar sekian bulan, aku minta tolong dicek, ternyata sudah dibayar," ujar Conchita Caroline.
Tapi disitu, Conchita Caroline memilih untuk tidak memperpanjang. Sayang, hal ini kembali terulang senang motif yang hampir sama.
"Ada proyek yang cukup besar, aku lagi hamil saat itu. Nggak dibayar sampai satu tahun lebih," terang Conchita Caroline.
Conchita Caroline mulai mempertanyakan gaji, karena saat itu ia tidak memiliki pemasukan sama sekali. Belum lagi, kondisinya yang sedang hamil.
"Orangtua bilang pandemi, jadi klien terlambat melunaskan," kata presenter 27 tahun ini.
Baca Juga: Uang Hasil Kerja Ditilep Ibu Kandung, Conchita Caroline Menangis Tak Bisa Bayar Tagihan RS Anak
Ternyata faktanya tidak seperti itu. "Suami aku kontak orang yang disana, ternyata sudah lunas juga," terang presenter Katakan Putus ini.
Di sinilah Conchita Caroline mulai mempertanyakan, kemana uangnya selama ini kepada sang ibu. Pada saat itu, ibunya kemudian mengaku telah melakukan kesalahan.
"Ngomong sama orangtua dan akhirnya jujur, ada uang sekian yang dimanipulasi. Tapi angkanya berbeda dengan yang ditemukan suami," paparnya.
Bukannya kapok, ibu Conchita Caroline kembali melakukannya lagi. Ironisnya terjadi saat anak sang presenter masuk rumah sakit.
Conchita Caroline yang tidak memiliki uang, meminjam kepada ibunya. Belakangan baru diketahui, itu adalah uangnya sendiri.
"Uang yang selama ini aku pinjam, merasa utang budi, ternyata itu uang aku sendiri," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Uang Hasil Kerja Ditilep Ibu Kandung, Conchita Caroline Menangis Tak Bisa Bayar Tagihan RS Anak
-
Belasan Tahun Kerja, Uang Presenter Conchita Caroline Ditilep Ibu Kandung
-
Insecure Dikatai Jelek, Happy Asmara Sampai Depresi dan Stres
-
Hidup Susah Sampai Jadi Kru WO, Reza Smash: Gue Depresi
-
Demi Bertahan Hidup, Reza Smash Kerja Jadi Kru WO
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
-
Reni Effendi Klarifikasi soal Foto dr Richard Lee bareng Cewek: Saya Tahu Siapa Suami Saya
-
5 Fakta Pilu Ressa Rizky, Mengaku Anak Denada yang Ditelantarkan Selama 24 Tahun
-
Sinopsis Our Universe: Kisah Bae In Hyuk dan Roh Jeong Eui Asuh Ponakan, Tayang di HBO Max
-
Siapa Mantan Aurelie Moeremans? Viral Pengakuan Di-Grooming Sejak 15 Tahun
-
Manohara Umumkan Putus dari Kristian Hansen, Ungkap Adanya Orang Ketiga
-
Ustaz Felix Siauw Ungkap Kekecewaan ke Pandji Pragiwaksono Gara-gara Bahas Tambang
-
5 Drakor Gumiho Wajib Masuk Watchlist, No Tail to Tell Segera Tayang
-
Ogah Damai dengan Inara Rusli, Mawa Minta Polisi Lanjutkan Kasus Perzinaan
-
Pandji Pragiwaksono Segera Dipanggil Polisi Terkait Materi Stand Up Comedy Mens Rea