Suara.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak sejumlah artis dan influencer untuk berpartisipasi dalam uji coba LRT Jabodetabek pada Kamis (10/8/2023). Warganet menyoroti tak adanya Adrian Maulana yang disebut lebih layak untuk diikutsertakan.
"Dari sekian banyak artis yang diundang uji coba LRT kemarin, tidak ada Om Adrian Maulana ini. Padahal dia pengguna transportasi umum sehari-harinya kalau tidak salah ya," tulis warganet dengan akun @SupirPete2 di X alias Twitter.
Adrian Maulana diketahui sering menggunakan transportasi umum karena sekarang kerja kantoran. Dalam video yang dibagikan, tampak presenter 45 tahun itu pulang kantor dengan menggunakan ojek online.
Padahal, dari sekian banyaknya artis yang diundang Jokowi, hampir semuanya terlihat kagok. Ari Lasso dan Yuni Shara paling disorot karena melakukan kesalahan saat tap-in untuk biaya naik LRT.
Alhasil, artis-artis yang diajak Jokowi naik LRT Jabodetabek pun menuai cibiran warganet. "Yang diundang malah kayaknya yang nggak pernah naik public transport," komentar akun @rio_son_***.
"Yang diundang biasa naik Alphard makanya pada linglung kan pas ngetap gate LRT, mentok-mentok mereka yang diundang mah ngetap e-toll, itu juga kalau nyetir sendiri, biasanya disetirin pula, apa itu commuting desek-desekan," cibir akun @natani***.
"Ya juga, Adrian sama Primus harusnya diundang ya, tapi mungkin targetnya memang orang-orang yang belum menggunakan transportasi umum jadi biar beralih gitu," ujar akun @Chanda_Koe mencoba berpikiran positif.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Baca Juga: 11 Transformasi Adrian Maulana, Dulu Artis Tenar Kini Jadi Pegawai Kantoran Naik KRL
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi