Suara.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengajak sejumlah artis dan influencer untuk berpartisipasi dalam uji coba LRT Jabodetabek pada Kamis (10/8/2023). Warganet menyoroti tak adanya Adrian Maulana yang disebut lebih layak untuk diikutsertakan.
"Dari sekian banyak artis yang diundang uji coba LRT kemarin, tidak ada Om Adrian Maulana ini. Padahal dia pengguna transportasi umum sehari-harinya kalau tidak salah ya," tulis warganet dengan akun @SupirPete2 di X alias Twitter.
Adrian Maulana diketahui sering menggunakan transportasi umum karena sekarang kerja kantoran. Dalam video yang dibagikan, tampak presenter 45 tahun itu pulang kantor dengan menggunakan ojek online.
Padahal, dari sekian banyaknya artis yang diundang Jokowi, hampir semuanya terlihat kagok. Ari Lasso dan Yuni Shara paling disorot karena melakukan kesalahan saat tap-in untuk biaya naik LRT.
Alhasil, artis-artis yang diajak Jokowi naik LRT Jabodetabek pun menuai cibiran warganet. "Yang diundang malah kayaknya yang nggak pernah naik public transport," komentar akun @rio_son_***.
"Yang diundang biasa naik Alphard makanya pada linglung kan pas ngetap gate LRT, mentok-mentok mereka yang diundang mah ngetap e-toll, itu juga kalau nyetir sendiri, biasanya disetirin pula, apa itu commuting desek-desekan," cibir akun @natani***.
"Ya juga, Adrian sama Primus harusnya diundang ya, tapi mungkin targetnya memang orang-orang yang belum menggunakan transportasi umum jadi biar beralih gitu," ujar akun @Chanda_Koe mencoba berpikiran positif.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Baca Juga: 11 Transformasi Adrian Maulana, Dulu Artis Tenar Kini Jadi Pegawai Kantoran Naik KRL
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
6 Fakta Menarik Jodoh 3 Bujang yang Bikin Jadi Raja di Netflix
-
Hotman Paris Ledek Firdaus Oiwobo yang Diminta Copot Toga oleh Hakim MK
-
Top 5 Serial Netflix Hari Ini: Drama Korea Mendominasi, Serial Indonesia Bertengger di Tiga Besar
-
Sinopsis The Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Film Dukun Magang: Ketika Logika Mahasiswa Skeptis Terpaksa Berguru pada Ilmu Gaib
-
7 Drama Kim Woo Bin, Aktor yang Siap Menikah dengan Shin Min Ah
-
5 Rekomendasi Drakor Populer Tentang Balas Dendam, Terbaru Taxi Driver 3 Tayang Hari Ini
-
Review Film Wicked: For Good, Penutup Manis yang Kadang Terasa Kurang Bumbu
-
SinopsisThe Hunger Games: Sunrise on the Reaping, Ungkap Asal-usul Haymitch Abernathy
-
Backtrace: Upaya Sylvester Stallone Mengungkap Perampokan Misterius, Malam Ini di Trans TV