Suara.com - Mbak Lala dan Sus Rini membuat video kolaborasi yang kemudian diunggah di akun TikTok @shela_lala96.
Dalam video itu, dua pengasuh anak-anak Sultan Andara tersebut tengah men-dubbing sound atau suara TikTok yang bernada menyindir.
"Oh kamu lagi nyindir? Sorry gak sempet liat story kamu," kata Mbak Lala dan Sus Rini seolah saling bersaut-sautan.
Sebagai keterangan video, Mbak Lala hanya menulis kata "uppsss," yang dibubuhi emoticon meledek.
Video yang telah disaksikan lebih dari 4 juta kali itu kemudian menuai reaksi publik. Banyak dari mereka menganggap bahwa Mbak Lala dan Sus Rini tengah menyindir Deddy Corbuzier.
"Sebut nama aja kak Deddy Corbuzier gitu," tulis seorang warganet.
"Deddy Corbuzier kan?" tanya warganet lain seolah belum yakin.
"Buat dedy buser gak si yang bilang orang yang kerja sama saya S1 gak kepikiran gak gila konten kaya yang di sono gitu," jelas warganet berbeda.
Belum lama ini, video Deddy Corbuzier diduga menyindir ART Raffi Ahmad tengah viral di media sosial. Deddy menyinggung soal ART yang sering membuat konten bersama majikan dan anak majikannya.
Baca Juga: Balas Ocehan Subiakto, Deddy Corbuzier: Ditanya Selangkangan, Kok Anda Malah Promosi?
Ucapan Deddy Corbuzier itu diunggah kembali oleh akun Instagram @viral_seleb. Awalnya ayah dua anak ini mengungkapkan bahwa ART-nya, Melisa merupakan lulusan S1.
"Ini Melisa, Melisa ini adalah ART gue, yang mana kemarin aja baru S1 terus orang-orang pada heboh dengan gelarnya," ujar Deddy Corbuzier.
Ia lantas mengungkapkan keseharian ART-nya yang sibuk bekerja. Tapi dalam celetukan itu, Deddy Corbuzier menyinggung kalimat yang mencuri perhatian.
Ia juga mengatakan bahwa sang ART tak pernah membuat konten bersama dengan majikan.
"Tiap hari ya kerja, belajar, sekolah, gak bikin konten sama bosnya, gak kontenin anaknya, gak jadi konten YouTube bosnya kan begitu," ucap Deddy Corbuzier.
Meski tak menyebut nama, namun publik yakin Deddy Corbuzier tengah menyinggung Mbak Lala dan Sus Rini serta pegawai di bawah naungan RANS Entertainment lainnya.
Berita Terkait
-
Konten Bareng Lucinta Luna Jadi Viral, Deddy Corbuzier Kembali Dituding Dukung LGBT
-
Dery Eks Bassist Vierra Pernah Terpengaruh Kelompok Radikal, Kafirkan Istri dan Presiden Jokowi
-
Biodata dan Agama Alan Arten Boltian, Pacar Lucinta Luna yang Nyaris Gelut dengan Deddy Corbuzier
-
Deddy Corbuzier Dituding Jadi Elite Global, Reaksinya Jadi Sorotan Warganet
-
Deddy Corbuzier Dibuat Kalap Gegara Selangkangan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika