Suara.com - Saipul Jamil baru saja menjalani pemeriksaan atas laporannya kepada Dewi Perssik di Polda Metro Jaya, Rabu (30/8/2023). Kasusnya, terkait dengan dugaan pencemaran nama baik.
Saipul Jamil menjalani pemeriksaan sejak siang hingga malam. Ini menjadi bukti bahwa dirinya serius memperkarakan kasus dengan mantan istrinya tersebut.
"Karena saya lihat, orang ini makin kesini makin merajalela, seperti tidak ada yang ditakuti," kata Saipul Jamil usai menjalani pemeriksaan dalam video yang hadir di kanal YouTube Gosip Mata.
Maka karena itulah Saipul Jamil mau memberikan efek jera kepada Dewi Perssik. Khususnya dalam melontarkan ucapan atau mengunggah sesuatu ke media sosial.
"Mudah-mudahan apa yang saya lakukan, laporkan, memberikan efek jera kepada orang tersebut," kata Saipul Jamil.
"Apalagi seorang artis, harus memberikan contoh yang baik," imbuh mantan narapidana kasus pelecehan seksual terhadap anak di bawah umur ini.
Menurut Saipul Jamil, jika Dewi Perssik memang tidak terima dengan omongannya, ada baiknya mereka duduk bersama menyelesaikan masalah.
"Bukan di medsos, tetapi panggil orangnya," tegas penyanyi yang akrab disapa Bang Ipul ini.
Selanjutnya, kasus tersebut masih ditangani pihak penyidik. Terkait apakah Dewi Perssik akan ikut diperiksa, belum ada informasi lain.
Baca Juga: Sama-Sama Tak Punya Laki, Denise Chariesta Ajak Nikita Mirzani dan Dewi Perssik Bikin Girlband
Sebagai informasi, alasan Saipul Jamil melaporkan Dewi Perssik karena ia tidak terima, kasusnya di masa lalu kembali diungkit. Apalagi sampai mengunggahnya di media sosial.
"Saya sudah menjadi warga biasa, tiba-tiba diungkit masa lalu saya. Akhirnya saya laporkan," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Sama-Sama Tak Punya Laki, Denise Chariesta Ajak Nikita Mirzani dan Dewi Perssik Bikin Girlband
-
Dewi Perssik Koar-Koar Gaji Pacarnya yang Pilot Rp200 Juta, Fitri Carlina Beberkan Angka Sebenarnya
-
Nyelekit! Orang-Orang Ini Kena Body Shaming Nikita Mirzani, Dibilang Kera hingga Mirip Suneo
-
Lehernya Diancam Diinjak Dewi Perssik, Nikita Mirzani Tantang Datang ke Rumahnya
-
Nikita Mirzani Ngaku Tahu Semua Aib Dewi Perssik dari Keponakan Sang Artis: Meldi Ketar-ketir
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Mimpi Jadi Puteri Indonesia Kandas karena Keinginan Pacar: Kisah Kelam Aurelie Moeremans Terungkap
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga