Suara.com - Kelanjutan cerita Takdir Cinta Yang Kupilih semakin seru untuk disaksikan karena telah memasuki episode 435 yang akan tayang malam ini 11 September 2023. Sebagaimana yang diketahui, Takdir Cinta Yang Kupilih merupakan sinetron yang tayang di SCTV dan banyak diminati oleh para penonton. Bagi Anda yang penasaran dengan kisahnya, berikut kami sajikan link nonton Takdir Cinta Yang Kupilih episode 435.
Sejak tayang perdana pada 5 Agustus 2022 lalu, sinetron Takdir Cinta Yang Kupilih banyak menyita perhatian publik. Selain dibintangi oleh sederet artis kenamaan Indonesia, kisah yang ditampilkan disetiap episodenya pun berhasil membuat penonton penasaran. Nah, untuk itu jangan Anda lewatkan sinopsis Takdir Cinta Yang Kupilih episode 435 berikut ini.
Sinopsis Takdir Cinta Yang Kupilih episode 435
Dalam episode sebelumnya diceritakan bahwa, Novia dan Mama Esti curiga terhadap Dimas lantaran sempat kepergok bertemu dengannya di salah satu cafe mall. Akan tetapi, Novia tidak terlalu mengambil pusing dan pulang untuk bertemu Astrid. Lantaran Novia mau menanyakan terkait kado apa yang cocok untuk diberikan kepada Jeffrey di hari ulang tahunnya.
Di sisi lain, Jeffrey tengah menemui Arjuna di penjara. Saat itu, Jeffrey memberi tahu bahwa ia kembali ke VSTV. Kemudian Jeffrey bilang Arjuna akan ada sinetron baru di VSTV. Saat berpamitan, Arjuna di dalam hati berkata bahwa Jeffrey merupakan sosok yang baik, namun salah memilih istri.
Di tempat lain, Astrid sedang bertemu dengan Miranti di cafe. Saat itu, Astrid langsung menanyakan soal Kinara. Pada awalnya, Miranti tidak mau buka suara, namun setelah dibujuk oleh Astrid, Miranti pun memberitahu semua kebenarannya. Meskipun sebenarnya Miranti takut jika Kinara akan diambil oleh Keluarga Wardhana.
Namun, disitu Astrid memastikan bahwa ia tidak akan mengambil Kinara, bahkan Kinara juga tidak akan tahu tentang Keluarga Wardhana. Setelah itu, Miranti pun pulang dan tiba-tiba mendapar telepon dari kantor VSTV. Pun Jeffrey juga mendapat panggilan untuk meeting.
Ternyata Muranti mendapat kabar bahwa ide cerita yang ditulisnya ditiru oleh stasiun tv lain. Akan tetapi, Jeffrey meyakinkan bahwa tim VSTV harus tetap percaya dengan Miranti. Sebab Miranti adalah penulis yang aslu, sehingga ia yakin jika Miranti mampu mengeksplor cerita yang jauh lebih baik.
Di Taman Amarilis, Pak Rahman dan juga Ibu Widia bertemu dengan Naima. Kala itu, bu Widia menuduh Naima hamil. Aksi tarik-tarikan pun terjadi sampai-sampai Naima terjatuh. Di sana Naima pun mengalami pendarahan yang cukup hebat.
Baca Juga: Link Nonton One Piece 1075 Subtitle Indonesia dan Legal, Bukan di Anoboy
Jo kemudian memberitahu Pak Rahman dan Ibu Widia bahwa kondisi dinding rahim Naima terdapat miom. Sejak sat itu, Naima pun segera dibawa ke EMC Hospital. Sesampainya di sana, Dokter Aini mengatakan bahwa miom Naima sudah pecah dan harus segera dioperasi.
Di episode mendatang, Mike akan menemui Novia untuk bicara terkait masalah yang sedang menimpanya kemarin. Diam-diam Dimas merekam pembicaraan antara Novia dan Mike. Saat itu, Novia mengatakan bahwa ia tidak pernah meminta bantuan Mike terkait masalah ini.
Lantas bagaimana kelanjutan ceritanya? Saksikan Takdir Cinta Yang Kupilih hari ini mulai pukul 21.05 WIB hanya di SCTV!
Link Nonton Takdir Cinta Yang Kupilih Episode 435
Selain di SCTV, Anda juga bisa menyaksikan sinetron Takdir Cinta Yang Kupilih di layanan streaming Vidio. Berikut adalah link nontonnya:
• Takdir Cinta Yang Kupilih Episode 435: https://www.vidio.com/premier/6089/takdir-cinta-yang-kupilih
Berita Terkait
-
Link Nonton One Piece 1075 Subtitle Indonesia dan Legal, Bukan di Anoboy
-
2 Link Nonton Film Pen15 Sub Indo Selain di LK21 dan Rebahin
-
Link Nonton The First Responder Season 2 Lengkap, Subtitle Indonesia Tersedia!
-
Link Nonton Arthdal Chronicles Season 2 Sub Indo Full Episode, Bukan di Dramacute Drakorindo
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Sinopsis Drakor Honour, Ajang Comeback Lee Na Young yang Angkat Kisah 3 Pengacara Perempuan Tangguh
-
Galang Dana buat Bencana Sumatra, Big Bang Festival Kumpulkan Rp22 Juta
-
Fairuz A Rafiq Geram Insanul Fahmi Bilang I Love You ke Inara Rusli dan Mawa
-
Stranger Things Finale: Siapa Saja Korban Tewas dan Apa yang Terjadi dengan Eleven?
-
7 Film Indonesia Terlaris yang Disutradarai Komika, Agak Laen: Menyala Pantiku! Saingi Jumbo
-
Devano Danendra Resmi Buang Nama Belakang, Ini Alasan di Balik Keputusannya
-
Viral Bareng Sal Priadi, Kasus Sitok Srengenge Ternyata Mangkrak
-
Penjelasan Ending Stranger Things 5 Finale, Jawab Misteri Paling Besar
-
CJ7: Surat Cinta Stephen Chow untuk Perjuangan Seorang Ayah, Malam Ini di Trans TV
-
Film 5 CM Kembali dengan Sekuel Revolusi Hati, Bukan Lagi Soal Pendakian Gunung