Suara.com - Menjadi anak dari pasangan selebritis ternama rupanya membuat kehidupan Rafathar dan Rayyanza alias Cipung kerap kali ikut disorot publik. Keduanya kerap kali nongol di berbagai konten dan memiliki penggemar yang cukup besar.
Tak hanya itu kepopuleran dua anak Raffi Ahmad dan Nagita Slavina ini rupanya menular pada pengasuh mereka, Mbak Lala dan Sus Rini. Bahkan kedua pengasuh ini disebut memiliki pendapatan fantastis di luar gaji yang diterima.
Selain itu, tindak tanduk para pengasuh juga disorot terlebih saat berinteraksi dengan Rafathar maupun Rayyanza.
Terkini Sus Rini yang merupakan pengasuh Rayyanza terciduk sedang tidur saat menjaga anak asuhnya. Momen ini dibagikan oleh akun Tiktok @sobatmanfaat_.
Dalam unggahan tersebut Sus Rini tampak duduk di lantai sembari tubuhnya bersender ke sofa. Matanya tampak terpejam dengan tangan menyangga kepala agar tak terjatuh.
Sementara itu di hadapannya Rayyanza duduk manis di atas sofa tampak fokus menyaksikan yang ada di hadapannya. Kaki bocah berusia satu tahun itu tampak ditahan oleh kaki Sus Rini seolah mencegah agar tak jatuh.
Rekaman ini juga memperlihatkan Rafathar yang tertidur pulas di lantai sembari memeluk bantal.
Pemilik video ini kemudian mendekat ke arah Sus Rini sembari tertawa. Entah karena terganggu dengan suara tawa atau karena tangannya tak kuat menyangga kepala, Sus Rini akhirnya terbangun. Ia hanya tertawa mengetahui momen dirinya ketiduran ternyata direkam.
Sontak saja unggahan ini mencuri perhatian dan menuai beragam komentar dari warganet. Tak sedikit yang justru menjadikan momen ini sebagai guyonan semata.
Baca Juga: Anak Marshel Widianto dan Cesen Disebut Mirip Cipung, Gegara Pakai Nama Raffi Ahmad?
"Kebalik ini Cipung yang ngasuh Sus Rini sampe bobo," celetuk seorang warganet. "Cipung be like: tidur aja Rin, daripada lu pulang kampung, repot gue," seloroh salah satu warganet.
"Meskipun tidur, tangannya ngekep kaki Cipung," ujar warganet lain. "Untung Cipung lagi anteng," timpal warganet yang berbeda.
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Syok Cipung Rayyanza Menang Best Viral Celebrity: Menciptakan Saingan Sendiri
-
Loker Asisten untuk Sus Rini Sudah Ketemu, Netizen: Se-Indonesia Kena Prank
-
Dibilang Mirip Hotman Paris, Gaya Cipung Anak Raffi Ahmad Setelah Mandi Jadi Perhatian Netizen
-
Foto Rayyanza Cipung Dipakai untuk Promosi Tanpa Izin, Karyawan RANS Sampai Turun Tangan
-
Begini Cara Kreatif Sus Rini Bikin Rayyanza Cipung Lahap Makan, Sampai Dipuji Dokter: Wah Gila Sih!
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Hyun Bin Ungkap Kisah di Balik Karakter Baek Ki Tae di Drakor Made in Korea
-
Sinopsis dan Fakta Menarik Perfect Crown, Drakor Baru IU dan Byeon Woo Seok di Disney+
-
Sal Priadi Tuai Amarah Publik Usai Foto Bareng Terduga Pelaku Kekerasan Seksual
-
Gara-Gara Ini, Jung Woo Sung Sempat Ragu Ambil Peran di Drakor Made in Korea
-
Raih 10 Juta Penonton, Skenario Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Ditulis Hanya dalam Waktu 3 Hari?
-
6 Plot Hole di Drama Cashero Bikin Penonton Garuk Kepala, Logis Gak Sih?
-
Sinopsis Scream 7: Teror Ghostface Kembali, Putri Sidney Jadi Target Utama
-
Cetak Sejarah! Ini 3 Film Terlaris Tissa Biani yang Tembus Jutaan Penonton
-
Nasihat Buya Yahya Jadi Titik Balik Inara Rusli Cabut Laporan Polisi dan Rujuk dengan Insanul Fahmi
-
Rekap Lengkap Ramalan Hard Gumay 2026: Kematian Artis, Perceraian Seleb Hingga Bencana Alam