Suara.com - Aktris Celine Evangelista mengeluhkan mantan suaminya, Stefan William, yang berbulan-bulan tidak memberi nafkah anak.
Menurut wanita dari tiga anak itu, Stefan William saat ini sedang tidak bekerja.
Keluhan tersebut dilontarkan Celine Evangelista saat hadir di program acara Pagi-Pagi Ambyar beberapa waktu lalu.
"Sudah beberapa bulan enggak ya, sudah enggak ya karena dia lagi enggak kerja juga kan ya katanya. Enggak tahu juga sih. Tapi enggak apa-apa ada rezeki dari mana aja," ujar Celine Evangelista, dikutip pada Minggu (15/10/2023).
Tidak hanya itu, perhatian Stefan William terhadap anak pun dinilai berkurang. Pasalnya, sang aktor jarang menemui buah hati mereka, yaitu Lucio Otthild William.
Celine Evangelista sangat berharap mantan suaminya itu daat meluangkan waktu untuk Lucio, meski saat bertemu mengajak kekasih barunya.
"Padahal aku malah senang banget, enggak apa-apa ajak pacarnya boleh, ajak teman-temannya boleh, enggak ada masalah," kata Celine Evangelista, dikutip pada Minggu (15/10/2023).
Hal terpenting bagi dirinya adalah kebahagiaan sang anak bisa bertemu dengan ayahnya.
"Satu hal paling penting bagiku adalah anak-anakku. Cuma anak aku aja, kebahagiaan mereka. Tapi kan ini kasihan juga anak-anaknya, jangan jadikan anak (korban), mau aku gitu," tandasnya.
Baca Juga: Biodata dan Agama Stefan William, Mantan Celine Evangelista yang Dicap Tak Perhatikan Anak
Berita Terkait
-
Biodata dan Agama Stefan William, Mantan Celine Evangelista yang Dicap Tak Perhatikan Anak
-
Stefan William Tega Cuekin Anak Saat di Bali dan Tak Datang ke Acara Ultah Putranya, Celine Evangelista Sampai Menangis
-
Bikin Celine Evangelista Kembali Bersedih, Stefan William Sudah Tidak Perhatian ke Anak-anak
-
Ribut Marshel Widianti dengan Cesen Diduga Cuma Gimmick, Kisah dengan Celine Evangelista Kembali Diseret
-
Stefan William Bantah Tudingan Telantarkan Anaknya dengan Celine Evangelista
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!
-
Review Film Predator Badlands: Aksi Brutal dengan Sentuhan Kemanusiaan
-
Bahas RUU Perampasan Aset, Salsa Erwina Viral Lagi dan Jadi Sasaran Buzzer
-
Anak Menkeu Purbaya Sebut Orang Indonesia Mabuk Agama dan Tak Beragama: Makanya Banyak Korupsi
-
5 Rekomendasi Drakor Action Thriller Ji Chang Wook, Terbaru The Manipulated di Disney Plus Hotstar
-
Sinopsis Final Destination 4: Kematian Kreatif Menanti di Trans TV Malam Ini
-
Terbang ke Hollywood, Film Sore: Istri dari Masa Depan Gelar Tur Pemutaran di Amerika Jelang Oscar
-
Rekomendasi Drama Korea Genre Thriller 2025, Terbaru The Manipulated
-
Ketuk Palu Virtual! Nasib Pernikahan Tasya Farasya Ditentukan 12 November
-
Besaran Gaji Ahmad Sahroni, Eko Patrio, dan Nafa Urbah yang Hilang Usai Dinonaktifkan