Suara.com - Pengusaha yang dikabarkan sedang dekat dengan Ferry Irawan, Tanty Octavia, mengaku mendekati mantan suami Venna Melinda itu untuk panjat sosial alias pansos.
Pengakuan itu diungkapkan Tanty Octavia saat hadir di program televisi RUMPI bersama Ferry Irawan, dikutip pada Selasa (24/10/2023).
"Kamu memang sengaja dekati dia, berawal dari endorse kopi dan lain sebagainya. Ah, itu mah memang aji mumpung aja, pansos biar nama kamu juga naik, bisnis kamu naik. Fitnah atau fakta?" tanya host acara, Feni Rose.
Tanpa pikir panjang, Tanty Octavia menjawab, "Fakta!" Jawaban itu pun membuat Ferry Irawan terkejut. Tidak ingin salah sangka, Tanty Octavia buru-buru menjelaskan.
"Loh, iya kan? Kita tidak boleh berbohong. Karena memang sekalian kita silaturahmi lah say. Karena kan teman habis kena musibah kita harus datang, kan," kata Tanty Octavia coba menjelaskan.
Pihak yang menghubungi lebih dulu juga Tanty Octavia. Pasalnya, pada saat itu ia memang memiliki niat untuk mengirimi Ferry Irawan produk usahanya.
Isu kedekatan mereka menjadi viral ketika wartawan mendapati Tanty Octavia berkunjung ke rumah Ferry Irawan.
"Baru kali ini (endorse Ferry). Aku bilang pas keluar (penjara) itu aku mau bawain, ngirim sih, ngirim. Terus pas di rumahnya Ferry, ada wartawan. Nah, jadi tambah rame ya," imbuh sang pengusaha ini
Sejak pertemuan tersebut, komunikasi antara Ferry Irawan dan Tanty Octavia menjadi lebih intens.
Baca Juga: Bebas dari Penjara dan Tak Ada Job, Ferry Irawan Pilih Jadi Asisten Sunan Kalijaga
Berita Terkait
-
Ferry Irawan soal Hubungannya dengan Tanty Octavia: Cuma Teman
-
Ini Sosok Diduga Pacar Baru Ferry Irawan, Pengusaha Sukses dan Janda 2 Anak
-
Venna Melinda Manglingi usai Cerai dari Ferry Irawan: Lebih Segar Mirip Alya Rohali
-
Bebas dari Penjara, Ferry Irawan Pamer Video 'Dandan' Ala Perempuan: Makin Ke Sini..
-
Jadi Asisten Sunan Kalijaga, Ferry Irawan Tak Pikirkan Nominal Gaji
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut