Suara.com - Setelah keluar dari penjara, Vadel Badjideh nampaknya berencana untuk menyusul kekasihnya, Laura Meizani Mawardi alias Lolly ke Inggris.
Hal tersebut diketahui dari live TikTok Lolly dan Vadel Badjideh yang membahas soal rencananya ke Inggris.
Awalnya, Lolly mendorong Vadel Badjideh untuk tidak malu melakukan live TikTok tanpa filter, karena mereka akan bertemu dan bertatap muka secara langsung.
Kemudian, Vadel Badjideh menyeletuk malam minggunya cukup menyedihkan karena hanya bisa berpacaran secara virtual dengan Lolly tanpa bertemu langsung.
Namun, Lolly meminta Vadel Badjideh untuk tak merasa sedih, karena mereka juga akan segera bertemu di Inggris.
"Iya malam minggu gue kayak gini, sedih nggak tuh?" ujar Vadel Badjideh sambil membaca komentar netizen dilansir dari TikTok @itsmebae99, Sabtu (4/11/2023).
"Kenapa sedih? Kan nanti kita ketemu di UK," ujar Lolly.
Anak Nikita Mirzani itu lantas menyeletuk bahwa mereka akan berjalan-jalan dan tinggal bersama selama ketemuan di Inggris.
"Nanti kita kemana-mana bareng, serumah bareng kan? Kan nanti tempat tinggalnya bareng, kenapa sedih?" ujar Lolly.
Baca Juga: Mulai Go Public, Fuji Terciduk Unggah Gambar Animasi Bareng Asnawi
Mendengar hal tersebut pun Vadel Badjideh langsung memberikan kode seolah meminta Lolly untuk diam dan tak memberi tahu rencana tinggal bersama tersebut.
Warganet lantas meminta Nikita Mirzani untuk lebih menjaga Lolly, yang dinilai mulai ingin hidup bebas bersama kekasihnya.
"Pas Vadel ke UK tiba-tiba si Lolly bunting," kata @harley***.
"Ini Lolly pengen bebas, makanya bener emaknya ngomong nih anak mau bebas," kata @luxysecond**.
"Selamatkan Lolly kak Niki," kata @agust***.
Berita Terkait
-
Aaliyah Massaid Cuma Pakai Bra saat Liburan, Ibu Thariq Halilintar Dicolek: Jangan Salah Pilih Mi
-
Sebelum Pacaran, Aaliyah Massaid Ternyata Sempat Dijodohkan dengan Teman Thariq Halilintar
-
Disandingkan dengan Asnawi Mangkualam, Aura Thariq Halilintar Dinilai Kebanting
-
Dukung Gibran sebagai Cawapres, Nikita Mirzani Sindir PDIP: Bisa Enggak Sih Anteng Aja?
-
Dulu Mau Nampung, Sekarang Mami Edi Mengeluh Pernah Kasih Makan Anak Nikita Mirzani
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
Terkini
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan
-
Kisah Paradoks Bucek Depp: Putus Sekolah di SMA, Ternyata Jadi Guru Selama 24 Tahun
-
Kisah Iwan Fals: Dulu Bolos Sekolah Demi Gitar Hingga Jadi Guru Karate Sejak 1987