Suara.com - Usai hadir dalam proses persalinan Aurel Hermansyah, keluarga Atta Halilintar masih memilih untuk menetap di Indonesia. Bahkan mereka mengambil kesempatan untuk tampil di sebuah acara televisi.
Gen Halilintar menjadi bintang tamu dalam acara yang dipandu oleh Rian Ibram dan Caren Delano. Pada momen tersebut, Geni Faruk turut hadir dan memberikan tanggapan mengenai banyak hal, termasuk Aaliyah Massaid.
Namun saat ditanya mengenai kedekatan antara Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar, Gen Halilintar memberikan tanggapan yang terkesan lebih umum. Ia hanya mendoakan yang terbaik untuk Thariq Halilintar selaku orang tua.
"Ya kita sebagai orang tua, apa ya, bisanya mendoakan yang terbaik buat anak kita karena yang sebaik-baiknya pengatur itu adalah Allah," kata Geni Faruk, dilansir dari unggahan di channel YouTube TRANS TV Official pada Selasa (14/11/2023).
Berbeda dengan sang Ibunda, Fateh Halilintar malah menyampaikan kisah yang dianggapnya sebagai sesuatu yang menarik. Tidak diketahui usut di baliknya, adik dari Thariq itu justru membeberkan pengalamannya ketika disebut berpacaran dengan seorang teman.
"Jadi, aku kemarin lagi jalan sama temen aku, cewek kan. Aku story. Eh booming, katanya nih, 'pacar, pacar, pacar'. Padahal baru ketemu bentar doang, cuma teman," cerita Fateh Halilintar.
Sontak yang disampaikan oleh Fateh itu membuat Rian Ibran menanyakana apakah itu kode terkait hubungan Thariq dan Aaliyah. Apalagi dengan Fateh yang tiba-tiba memotong pernyataan dari Geni Faruk sembari mengalihkan topik.
"Apakah itu artinya kamu mau bilang bahwa Thariq dan Aaliyah itu cuma teman?" tanya Rian Ibram penasaran.
"Bukan, maksudnya aku ngomongin aku," jawab Fateh Halilintar dengan raut wajah yang polos.
Baca Juga: Aaliyah Massaid Pamer Kedekatan dengan Ibunda Thariq Halilintar, Netizen Girang
Tag
Berita Terkait
-
Dekat dengan Thariq Halilintar, Geni Faruk Enggan Jawab Sosok Aaliyah Massaid di Matanya
-
Aaliyah Massaid Terciduk Akrab dengan Geni Faruk dan Adik Thariq Halilintar: Ini Sih Ada Hilalnya
-
Adik Thariq Halilintar Puji Sosok Aaliyah Massaid, Siap Diterima Jadi Kakak Ipar?
-
Kakak Marissya Icha Klaim Fuji Tidak Direstui Gen Halilintar gegara Gila Harta: Thariq Terselamatkan
-
Liburan Bareng Fuji di Eropa, dr. Oky Pratama Senggol Thariq Halilintar
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings