Suara.com - Perjalanan cinta Jonatan Christie dan Shania Junianatha atau Shanju eks JKT48 segera berlabuh ke pelaminan. Mereka dikabarkan akan menikah akhir pekan ini.
Tanggal pernikahan Jonatan Christie dan Shanju belum diketahui secara pasti. Namun baru-baru ini Shanju telah menggelar acara bridal shower yang merupakan rangkaian acara pernikahan.
Selama ini Jonatan Christie dan Shanju cukup tertutup dengan hubungan mereka. Keduanya diketahui telah menjalin hubungan cukup lama, yakni sekitar tujuh tahun.
Segera sah jadi suami istri, simak perjalanan cinta Jonatan Christie dan Shanju yang akan menikah akhir pekan ini.
1. Pertama Kali Kenalan
Shanju mengatakan bahwa dirinya mengenal Jonatan Christie dari teman kuliahnya. Saat itu teman sebangku Shanju yang mengidolakan Jojo menunjukkan foto sang atlet padanya.
Kebetulan, Shanju dan Jojo satu gereja. Keduanya bertemu dalam kondisi sedang bersama keluarga masing-masing. Shanju meminta Jojo merekam video untuk diberikan pada temannya.
2. Go Public
Jonatan Christie dan Shanju menjadi dekat karena sering bertemu di gereja. Sampai pada akhirnya 25 Desember 2020, mereka memutuskan untuk go public setelah empat tahun berpacaran.
Baca Juga: Cari Dukungan Ibu-Ibu Online, Alasan Cesen eks JKT48 Suka Sindir Marshel Widianto di Media Sosial
Sejak itu, Shanju dan Jojo tak canggung memperlihatkan kebersamaan mereka. Keduanya kerap menunjukkan rasa cinta pada satu sama lain di beberapa kesempatan.
3. Tunangan
Setahun setelah go public, Jonatan Christie dan Shanju mantap untuk melangkah ke jenjang yang lebih serius. Mereka resmi bertunangan pada 26 Desember 2021 lalu.
Shanju dan Jojo resmi bertunangan setelah lima tahun berpacaran. Pasangan ini mendapat banyak ucapan selamat dari para sahabat yang mendoakan hubungan mereka lancar hingga pelaminan.
4. Prewedding
Kembali pada Juni 2023, Jonatan Christie dan Shanju membagikan potret prewedding mereka. Pasangan ini memamerkan kemesraan dalam foto-foto yang estetik.
Berita Terkait
-
Rekap French Open 2025 Day 2: Jojo Tampil Dominan, Rian/Rahmat Sukses Revans
-
Jadwal French Open 2025: Perang Saudara Sektor Ganda Putra
-
Minta Pendapat Ustaz, Tretan Muslim Soroti Fenomena Pendakwah 'Jual' Air Doa ke Jamaah
-
Epic Comeback! Jonatan Christie Taklukkan Shi Yu Qi di Denmark Open 2025
-
Cerita Jonatan Christie di Balik Gelar Juara Denmark Open 2025, Sempat Ada Masalah pada Badan
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
Terkini
-
Tuntut Keadilan, Nikita Mirzani Tulis Surat Terbuka untuk Hakim Jelang Sidang Vonis Besok
-
Pernyataan Lengkap 'Jule' Julia Prastini Soal Selingkuh, Minta Maaf ke Keluarga dan Brand
-
Aespa Siap Gelar Konser di Indonesia Tahun Depan, Harga Tiket Dibanderol Mulai Rp1,5 Jutaan
-
Profil Yesaya Abraham Pemeran Trian di Sinetron Beri Cinta Waktu, Sudah Punya Pacar?
-
Klarifikasi Jule Lebih Banyak Sebut Brand Ketimbang Suami: Dia Lebih Takut Kehilangan Job
-
Gandeng Tangan Anak Kecil, Postingan Irwan Mussry Bak Kasih Kode: Anak atau Cucu?
-
Muncul Isu Liar Jule Pernah Nikah sebelum dengan Na Daehoon
-
Gebrakan Ultah ke-6, Podcast Ancur Siap 'Invasi' Dunia Animasi Lewat Proyek Pasukan Hampa Udara!
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Ananta Rispo Tampil Sendiri di Film Ketok Mejik, Ungkap Alasan Hindari Proyek Bertiga dengan GJLS