Suara.com - Rey Mbayang dan Dinda Hauw dikenal publik sebagai sosok yang sering membagikan momen kebersamaan dan kemesraan mereka di media sosial. Baru-baru ini, Rey Mbayang dan Dinda Hauw mengikuti tren 'Take a Look at My Girlfriend' yang tengah ramai di Instagram dan TikTok.
Sebagai informasi, tren tersebut merupakan tren menunjukkan foto kekasih wanita yang ada di ponsel lalu dengan transisi, sosok wanita dalam foto tersebut foto tersebut muncul di sebelah mereka.
Adapun Rey Mbayang menggunggah tren tersebut di akun Instagram dan TikToknya, Rey memilih menampilkan foto lawas Dinda Hauw saat masih botak.
Diketahui foto tersebut diambil saat Dinda memerankan tokoh Keke dalam film Tuhan Mengapa Aku Berbeda.
Foto tersebut muncul dalam transisi dengan cara kocak, ekspresi shock Dinda Hauw setelah melihatnya pun terekam dengan jelas.
Dalam unggahannya tersebut, Rey Mbayang menuliskan permohonan maaf pada Dinda Hauw lantaran telah mengunggah foto lawas sang istri. "Maaf ya sayang," tulisnya.
Sontak saja, unggahan Rey Mbayang menuai beragam reaksi dari warganet.Beberapa warganet memuji keromantisan pasangan muda tersebut.
Namun, ada pula warganet yang menghujatnya lantaran menyebarkan foto sang istri sebelum berhijab.
"Hahahahahah, iseng banget," komentar warganet.
Baca Juga: Rey Mbayang dan Dinda Hauw Masih Berharap Punya Anak Cewek
"Tetap cantik sepanjang dong Kak Dinda. Tak lekang oleh waktu," tulis warganet.
"Komen orang-orang. Padahal kayaknya itu foto waktu Kak Dinda masih kecil (belum baligh)," tulis warganet lain.
"Ikut tren sampai lupa kalau dia mengumbar aurat istrinya waktu belum pake hijab," tulis warganet memperingatkan.
"Serius demi tren? Kasian Dinda yang udah bener-bener hijrah. Minimal tutup bagian telinga dan lehernya," komentar warganet lain.
Kontributor : Anistya Yustika
Berita Terkait
-
Setelah Dinda Hauw, Giliran Natasha Wilona Kena Kamera Wartawan, Hasilnya..
-
Setelah Dinar Candy Kini Giliran Dinda Hauw Jadi 'Korban' Kamera Wartawan, Bagaimana Hasilnya?
-
7 Potret Cantik Dinda Hauw yang Jadi Korban Kamera Wartawan
-
Warna Kulit Beda di Kamera Wartawan, Dinda Hauw Langsung Dibela Warganet: Pengaruh Make Up, Masih Cakep Kok
-
Kena Kamera Wartawan, Wajah Dinda Hauw Bikin Pangling: Aslinya Cantik Kok!
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
Pilihan
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Geger Shutdown AS, Menko Airlangga: Perundingan Dagang RI Berhenti Dulu!
-
Seruan 'Cancel' Elon Musk Bikin Netflix Kehilangan Rp250 Triliun dalam Sehari!
-
Proyek Ponpes Al Khoziny dari Tahun 2015-2024 Terekam, Tiang Penyangga Terlalu Kecil?
Terkini
-
Rumah Tangga Putri Tanjung Retak? Foto Nikah Raib, Warganet Curiga Sudah Pisah
-
Fitri Salhuteru Serang Balik Nikita Mirzani: Bintang Iklan Judol, Teriak Judol
-
Frankenstein Versi Guillermo del Toro Rilis Trailer Jelang Tayang, Ini Sinopsis Lengkapnya
-
Wanda Hamidah dari Sisilia: Tekan Pemerintah Indonesia Kawal Misi Kemanusiaan ke Palestina
-
Taqy Malik Diminta Kosongkan Lahan, Kini Ditantang Live Bareng Jelaskan Utang Rp 6,8 M
-
Nadya Almira Dicap Pembunuh: Ini Gak Semudah Isu Orang Ketiga
-
Pandji Pragiwaksono: New York Bau Pesing, Tapi Sekolah Negeri Gratis
-
Punya Mobil Mewah dan Kuda, Taqy Malik Malah Minta Bantuan Masyarakat untuk Pembebasan Lahan Masjid
-
Usai Bantu Yai Mim, Aviwkila Diduga Alami Teror Gaib Berturut-turut
-
Taqy Malik Pernah Tolak Pembebasan Lahan Masjid, Kini Bikin Gerakan Galang Dana Demi Pelunasan Tanah