Suara.com - Setelah dilarikan ke rumah sakit, Atta Halilintar akhirnya menjalani operasi hernia pada Rabu (31/1/2024) kemarin.
Momen Aurel Hermansyah merawat dan mendampingi Atta Halilintar pasca menjalani operasi hernia sontak sukses mencuri perhatian publik.
"Alhamdulillah selesai operasi. Makasih semua doanya teman-teman," ujar Aurel Hermansyah.
Dari unggahan yang beredar, Aurel Hermansyah tampak telaten menyuapi kakak sulung Thariq Halilintar pasca operasi.
Di samping itu, menantu Geni Faruk dan Anofial Asmid tersebut juga turut membantu sang suami yang kesulitan berdiri.
"Jadi bapak tuh kayak ada sesuatu di ususnya, cuma sama dokternya tadi ditutup," sambung Aurel Hermansyah.
Saat Atta Halilintar beristirahat, anak sulung Krisdayanti dan Anang Hermansyah itu juga sempat membacakan doa-doa via ponsel.
Sementara itu, ayahanda Ameena dan Baby Azura tersebut terlihat berzikir menggunakan tasbih sebelum akhirnya terlelap.
Cuplikan unggahan video Aurel Hermansyah merawat Atta Halilintar ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 31,3 ribu jumlah tayangan.
Baca Juga: Ini Riwayat Penyakit Atta Halilintar, Terbaru sampai Harus Dioperasi di RS Usai Sebulan Tahan Sakit
"Ah terharu lihat ini. Kasih komen terbaik kalian," tulis akun TikTok @maya_8077, dilansir pada Kamis (1/2/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen tampak memuji sikap berbakti Aurel Hermansyah yang merawat Atta Halilintar.
"Saya bangga lihat Aurel, dia anak seorang sultan banget tapi setelah dia punya suami dia sangat berbakti banget," tulis seorang netizen.
"MasyaAllah Aurel istri yang taat sama suaminya," kata netizen lain. "Aurel istri salihah," tutur netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Merasa Ususnya seperti Terjepit sebelum Jalani Operasi: Aku Enggak Kuat Lagi
-
Perjalanan Cinta Ria Ricis: dari Dekat dengan Atta Halilintar, Kini Cerai dari Teuku Ryan
-
Thariq Halilintar Ngaku Sudah Malas Ngonten Saat Bersama Aaliyah Massaid, Netizen Ramai-ramai Kasihani Fuji
-
Pernah Ungkap Derita Hernia, Atta Halilintar Baru Saja Jalani Operasi: Apa Bahayanya Untuk Pria?
-
Ini Riwayat Penyakit Atta Halilintar, Terbaru sampai Harus Dioperasi di RS Usai Sebulan Tahan Sakit
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Mertua Jennifer Coppen Ungkap Alasan Jarang Posting Bareng Kamari, Takut Disangka Manfaatkan Cucu
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak