Suara.com - Kabar perceraian YouTuber kondang Ria Ricis dan Teuku Ryan hingga kini masih menjadi perbincangan hangat di kalangan warganet. Kabar tersebut membuat warganet syok lantaran pernikahan mereka baru berjalan dua tahun.
Memang, sebelum resmi mengajukan gugatan cerai, isu keretakan rumah tangga keduanya sudah santer beredar di media sosial sejak akhir tahun 2023 lalu.
Diketahui, terdapat banyak spekulasi penyebab perceraian mereka, antara lain adalah soal orang ketiga hingga kabar terkait orang tua Ryan yang terkesan terlalu mencampuri rumah tangga pasangan yang telah dikaruniai satu orang anak itu.
Hal ini tentu saja membuat isu Ria Ricis yang tak akur dengan mertuanya mencuat. Adapun hal tersebut diketahui usai Ricis mengucapkan terima kasih pada warganet yang membelanya.
Adik pendakwah Oki Setiana Dewi tersebut mengucapkan terima kasih lantaran banyak orang yang menganggap Ricis pelit pada mertuanya sendiri.
Hal itu lantaran karena Ryan sering memberikan uang pada ibunya dan Ricis disebut-sebut tidak setuju sehingga menyebabkan pertikaian di antara mereka.
Terkait huru-hara tersebut, kuasa hukum Teuku Ryan, Dedi Rizal Armidi angkat bicara, ia dengan tegas membantah hal itu.
“Saya dengar soal itu tapi kecintaan orangtua kepada Ryan dan RY (Ria Yunita alias Ria Ricis). Tanggapannya seperti biasa lah. Tidak ada pertengkaran melibatkan orangtua,” ungkap Dedi.
Sementara itu, Dedi mengatakan bahwa tidak ada konflik antara Ricis dan ibu mertuanya perihal keuangan," kata Dedi.
Baca Juga: Ria Ricis Kabur ke Luar Negeri, Teuku Ryan Sindir soal Memaafkan usai Digugat Cerai
“Saya juga mendengar soal itu tapi lagi-lagi ini kecintaan orang tua sebenernya. Perhatian kepada RY maupun kepada Ryan, cuma mungkin tanggapannya yang mungkin ya seperti biasa lah,” sambungnya lagi.
”Tapi yang jelas tidak ada sampe pertengkaran yang melibatkan orangtua. Orangtua Ryan itu sangat tau adab, sopan santun dan sangat menghormati keluarga. Kalaupun tidak ada kesesuaian kata dan tingkah laku, beliau tidak mengurangi rasa hormatnya akan meminta maaf,” tandas Dedi.
Kontributor : Anistya Yustika
Berita Terkait
-
Dukung Prabowo Subianto, Ria Ricis Akui Incar Jabatan Menteri
-
Sadar Kamera, Pakar Ekspresi Sebut Ria Ricis Sengaja Buat Konten Sedih
-
Teuku Ryan Berinisiatif Tinggalkan Rumah, Ria Ricis Lebih Nyaman
-
Keluarga Teuku Ryan Dipastikan Tak Ikut Campur Soal Perceraian Ria Ricis: Mereka Tahu Adab
-
Ayah Teuku Ryan Bantah Cawe-Cawe di Rumah Tangga Ria Ricis: Orang Aceh Tahu Adab
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau