Suara.com - Video lawas Nella Kharisma menyanyi lagu Barat berjudul 'Don't Let Me Down' milik The Chainsmokers ft. Daya kembali viral di media sosial. Sayangnya, penyanyi lagu Jawa asal Kediri, Jawa Timur, ini malah menuai kritikan.
Salah satu akun TikTok yang mengunggah video tersebut, @/hellaandi, mengejek Nella Kharisma tidak bisa berbahasa Inggris.
"Nggak bisa bahasa Inggris!" tulis @/hellaandi, dikutip pada Selasa (28/5/2024).
Dalam konten yang diunggahnya, terdapat dua video. Satu video menunjukkan rekaman The Chaimsmokers dan Daya menyanyikan 'Don't Let Me Down' dalam sebuah konser.
Sementara video kedua memperlihatkan Nella Kharisma meng-cover lagu rilisan 2016 itu di sebuah acara orkes dangdut dengan ratusan penonton. Bedanya, perempuan 29 tahun ini mengaransemen lagu tersebut menjadi koplo.
Walaupun pengucapan liriknya kurang sesuai, Nella Kharisma tetap percaya diri di atas panggung. Ia sesekali menggoyangkan pinggulnya sambil melempar senyuman.
Para penonton pun terlihat menikmati alunan musik dan suara merdu Nella Kharisma tanpa mengindahkan lirik yang diucapkan oleh sang penyanyi.
Unggahan ini pun dipenuhi dengan komentar kocak hingga kritikan.
"Gara-gara Nella Kharisma, jadi lupa lirik sama penyanyi aslinya," ujar @ratna***.
Baca Juga: Biodata Dory Harsa, Suami Nella Kharisma yang Sempat Dikabarkan Pindah Agama
"Siapa sih yang iseng request lagu ini didangdutin," kata @syahrul***.
"Kak Nella Kharisma coba ambil private ningkatin kualitas diri belajar bahasa asing. Aku suka Ayu Ting Ting selalu nambah skill untuk bertahan di dunia entertainment," imbuh @Elfri***.
Berita Terkait
-
Kesal Indonesia Kalah, Nella Kharisma Cari Weton Wasit Shen Yinhao, Mau Kirim Ilmu Hitam?
-
Perjalanan Cinta Dory Harsa, Sebelum Berlabuh di Nella Kharisma, Hatinya Sempat Singgah ke Thari Eka
-
Suka Menggunakan Daster, Intip 10 Potret Keseharian Nella Kharisma Saat di Rumah
-
37 Link Legal Download Lagu MP3 Nella Kharisma: Pamer Bojo, Ditinggal Rabi hingga Jaran Goyang
-
Biodata Dory Harsa, Suami Nella Kharisma yang Sempat Dikabarkan Pindah Agama
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!