Suara.com - Putri Ariani dikritik tak profesional oleh media Malaysia. Putri dituding enggan mengikuti sesi wawancara yang sudah dijadwalkan di sesi konferensi pers konser Alan Walker pada 29 Mei 2024 lalu.
Dalam pemberitaannya, Harian Metro Malaysia menyebutkan bahwa Putri Ariani menjawab tiga pertanyaan dengan singkat. Putri juga tidak hadir dalam sesi wawancara lanjutan, padahal media sudah menunggu dua jam.
Pihak Megatix selaku promotor konser Walkerworld Tour 2024 merilis pernyataan terkait sikap Putri Ariani yang dikritik tak profesional. Mereka meluruskan bahwa semua yang terjadi hanya kesalahpahaman.
Promotor menegaskan bahwa Putri Ariani tidak pernah berniat menunjukkan sikap tidak profesional. Ada kesalahpahaman dari pihak Megatix yang akhirnya justru merusak reputasi Putri.
Pihak Putri Ariani sendiri mengaku kaget dengan tudingan tidak profesional dari media Malaysia. Sang ayah, Ismawan menyampaikan bahwa Putri sudah melakukan semuanya sesuai arahan penyelenggara.
Meski diberitakan negatif oleh media Malaysia, Putri Ariani tetap profesional dengan penampilannya. Selanjutnya, Putri akan tampil bersama Alan Walker di konser yang akan digelar di Phantom PIK 2 Ground Park, Jakarta.
Sejak namanya melejit berkat America's Got Talent (AGT), karier penyanyi tunanetra tersebut semakin cemerlang. Putri sering mengisi acara, baik di tanah air maupun luar negeri.
Penasaran seperti apa karier Putri Ariani yang dimulai sejak satu dekade silam? Berikut ulasannya.
1. Debut di Indonesia's Got Talent
Baca Juga: Sama-Sama Dituding Tak Profesional, Beda Kelas Putri Ariani dan Tiara Andini
Ariani Nisma Putri atau lebih dikenal sebagai Putri Ariani memulai kariernya di industri hiburan dengan mengikuti ajang pencarian bakat Indonesia's Got Talent musim kedua pada 2014.
Putri membawakan lagu My Heart Will Go On milik Celine Dion dan berhasil menjadi juara. Hadiah yang diterimanya saat itu senilai Rp500 juta rupiah.
2. Tampil di Asian Para Games 2018
Setelah menjuarai Indonesia's Got Talent, Putri Ariani semakin dikenal lewat lagu-lagu ciptaannya yang dirilis melalui kanal YouTube pribadinya.
Penyanyi kelahiran 31 Desember 2005 itu mendapat kesempatan untuk tampil di acara pembukaan Asian Para Games 2018, pesta olahraga disabilitas se-Asia. Putri membawakan lagu Song of Victory dengan sempurna.
3. Golden Buzzer di America's Got Talent
Berita Terkait
Terpopuler
- Pengamat Pendidikan Sebut Keputusan Gubernur Banten Nonaktifkan Kepsek SMAN 1 Cimarga 'Blunder'
- Biodata dan Pendidikan Gubernur Banten: Nonaktifkan Kepsek SMA 1 Cimarga usai Pukul Siswa Perokok
- Maaf dari Trans7 Belum Cukup, Alumni Ponpes Lirboyo Ingin Bertemu PH Program Xpose Uncensored
- 6 Shio Paling Beruntung Kamis 16 Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Makan Bergizi Gratis Berujung Petaka? Ratusan Siswa SMAN 1 Yogyakarta Keracunan Ayam Basi
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
-
Kabar Gembira! Pemerintah Guyur BLT Ekstra Rp30 T, 17 Juta Keluarga Baru Kebagian Rezeki Akhir Tahun
Terkini
-
Raim Laode Izin Istri Bahas Mantan Lewat Lagu Baru: Biar Slow Living di Wakatobi
-
Totalitas Fedi Nuril di Film Pangku, Bawa Pulang Truk Pengangkut Ikan ke Rumah
-
Fajar Sadboy Diam-Diam Ingin Nikahi Ayu Ting Ting dan Davina Karamoy
-
Fedi Nuril Sorot Gaya Reza Rahadian Sutradarai Film Pangku: Gabungan Hanung Bramantyo dan Garin
-
BLACKPINK Dikabarkan Comeback Desember? YG Entertainment Buka Suara!
-
Deretan Aksi Selingkuh Jule Istri Daehoon yang Bikin Warganet Emosi
-
Ogah Kompromi, Seringai Pastikan Tak Akan Kembali ke Spotify
-
Good Fortune Banjir Pujian, Bukti Kemenangan Sutradara Aziz Ansari Lewati Rintangan Produksi Film
-
Prilly Latuconsina Tertampar Realita di Film Tumbal Darah, Sindir Orang Berkuasa
-
Jomplang Banget? Visual Na Daehoon vs Petinju Selingkuhan Jule Jadi Sorotan