Suara.com - Nikita Mirzani ternyata pernah ribut dengan Denny Sumargo usai menjadi bintang tamu di podcast mantan pebasket tersebut, Curhat Bang, beberapa bulan lalu.
Hal itu diungkap artis kontroversial tersebut dalam pocast Fadi Iskandar yang tayang pada Minggu (14/7/2024) di YouTube.
Mulanya, Nikita Mirzani menceritakan bahwa ia tidak pernah mau menjadi bintang tamu podcast dalam beberapa waktu belakangan. Terlebih banyak masalah yang muncul dalam kehidupannya yang banyak disorot oleh publik.
"Gue tuh sebenarnya menghindari podcast tahu. Udah beberapa bulan ini karena, kan, banyak masalah-masalah, orang pada pengin tanyanya ke gue semua, kan. Cuma lu doang yang gue ambil," ungkap Nikita Mirzani.
"Baik banget sih kamu," timpal Fadi Iskandar terharu.
Podcast terakhir yang didatanginya adalah milik Denny Sumargo, yang mana tayang pada 30 Maret 2024 lalu.
"Terakhir Denny Sumargo. Itu doang. Itu juga gue ada ributnya tuh dikit sama dia setelah podcast," imbuh perempuan 38 tahun itu.
Fadi Iskandar pun khawatir jika hal itu terjadi kepada dirinya, "Jangan ya, habis ini jangan ribut sama gue ya."
Ternyata permasalahan utama Nikita Mirzani dengan Denny Sumargo terletak pada bintang tamu setelah episode podcast dengan dirinya. Kebetulan pebasket sekaligus aktor itu mengundang orang yang dibenci Nikita Mirzani yaitu mantan pacar Lolly, Vadel Badjideh, dan kedua kakaknya.
Baca Juga: Nikita Mirzani Balas Menohok Saat Disebut Mirip Mpok Atiek: Yang Penting Hidupnya Nggak Minta-minta
"Enggak. Kalau dia kan, ya gue enggak tahu ya dia cari adsense atau enggak, jadi habis dia podcast gue, dia podcast lagi orang yang harusnya jangan di-podcast-in. Ya, lu tahu kan yang tadi gue omongin di mobil," ucap Nikita Mirzani.
Diketahui, Vadel Badjideh dan kedua kakaknya hadir di podcast di Denny Sumargo pada 4 April 2024. Selisih beberapa hari setelah dengan Nikita Mirzani.
Usai podcast tersebut, Nikita Mirzani pun menbantah semua klarifikasi Vadel Badjideh di dalam podcast. Ia menyebut sang dancer yang menyebabkan Lolly kabur dari sekolahnya di Inggris.
Berita Terkait
-
Akui Sakit Hati Lolly Putus Sekolah di Inggris, Nikita Mirzani Dikatai Plin-plan
-
Nikita Mirzani Putuskan Tidak Mau Menikah Lagi, Tapi Cari Partner Hidup
-
Benarkan Nikita Mirzani soal Beda Operasi Plastik dan Sinus, Richard Lee Tetap Bela Mahalini
-
Dianggap Jilat Ludah Sendiri, Jejak Digital Nikita Mirzani Operasi Hidung Karena Sinus Viral
-
Bongkar Motif Enggan Operasi Hidung, Dewi Perssik Dianggap Sindir Mahalini
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Pandji Pragiwaksono Ungkap Alasan Anies Baswedan Tak Dibahas di Mens Rea
-
Beredar Chat Jule Ngaku Korban KDRT Na Daehoon, Tapi Kok Dapat Hak Asuh?
-
Makin Percaya Diri Tampil Tanpa Hijab, Video Jule Bareng Seorang Pria Viral di Media Sosial
-
47 Meters Down: Uncaged, Melawan Labirin Maya dan Hiu Buta, Malam Ini di Trans TV
-
No Way Up Sajikan Horor Survival yang Memacu Adrenalin antara Langit dan Laut, Malam Ini di Trans TV
-
Pernah Kena Isu Selingkuh dengan Zize, Salim Nauderer Direstui Faisal Haris Pacari Shakilla Astari
-
Flash Disk Berisi Konten Netflix Jadi Barbuk Kasus Pandji Pragiwaksono, Apakah Ini Pembajakan?
-
Tak Hanya Ogah jadi Babu, Ibrahim Risyad Merasa Nikah Bikin Masalahnya Bertambah
-
Ruhut Sitompul Sentil Pelapor Pandji Pragiwaksono: Gagal Total dan Bikin Malu
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH