Suara.com - Sikap circle pertemanan Fuji mendadak santer dijadikan tandingan geng Nagita Slavina ketika salah seorang teman mereka berbuat kesalahan.
Seperti diketahui, sikap geng Fuji ramai disorot kembali setelah isu Azizah Salsha perselingkuhan dengan Salim Nauderer mencuat pada Selasa (20/8/2024).
Dilansir Suara.com pada Kamis (22/8/2024), berikut adalah perbandingan sikap antara geng Fuji dengan geng Nagita Slavina ketika teman berbuat keliru.
Geng Fuji
Circle pertemanan Fuji tampaknya memiliki sikap yang cukup tegas ketika salah seorang temannya berbuat keliru.
Jauh sebelum Azizah Salsha tersandung isu perselingkuhan dengan Salim Nauderer, geng Fuji sudah jauh hari mengambil sikap. Mereka diduga menegurnya dengan cara halus.
Teguran geng Fuji ini diduga tertuang lewat kue tart saat acara bridal shower Azizah Salsha pada 19 Agustus 2023 lalu, dengan tulisan berbunyi 'Azizah jangan selingkuh'.
Geng Nagita Slavina
Berbeda dari circle Fuji, geng Nagita Slavina diduga memilih untuk bersikap abai ketika salah seorang teman mereka berbuat keliru. Hal tersebut tertuang ketika polemik jilbab Wanda Hara.
Baca Juga: Hard Gumay Ramal Perselingkuhan Terbesar 2024 sampai Zize Terseret: Nikah Cepat, Ujungnya Cerai
Saat kajian ustaz Hanan Attaki di Bandung pada Sabtu (20/7/2024), geng Nagita Slavina diduga tidak menegur Wanda Hara yang tampil dalam balutan busana hijab dan cadar.
Sikap acuh tak acuh geng Nagita Slavina terhadap busana Wanda Hara ini menuai kritik pedas dari Nikita Mirzani.
"Menurut gue, sebagai teman harusnya kan melarang atau bilang 'ya udahlah untuk acara ini lo gak usah ikutan aja'," tutur Nikita Mirzani.
Imbasnya, Wanda Hara dipolisikan atas dugaan kasus penistaan agama. Laporan tersebut terdaftar di Bareskrim Polri dengan nomor perkara LP/B/247/VII/2024/SPKT/BARESKRIM POLRI.
Itulah perbedaan sikap antara geng Fuji dengan geng Nagita Slavina ketika teman berbuat keliru.
Berita Terkait
-
Diduga Selingkuhi Pratama Arhan, Siapa Mantan Pacar Azizah Salsha?
-
Nikita Mirzani Bela Azizah Salsha soal Isu Perselingkuhan: Rachel Vennya Kebanyakan Drama
-
Sibuk Kampanye di Tengah Seruan 'Peringatan Darurat', Raffi Ahmad Panen Kritikan
-
Azizah Salsha Bantah Tegas Tudingan Perselingkuhan: Rumah Tangga Kami Baik-Baik Saja
-
Hard Gumay Ramal Perselingkuhan Terbesar 2024 sampai Zize Terseret: Nikah Cepat, Ujungnya Cerai
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Eks Karyawan Ashanty Resmi Ditahan Sebagai Tersangka Penggelapan dan Pemalsuan Data
-
Tak Langsung Jawab saat Kalina Oktarani Tanya 'Mamanya Siapa?', Azka Corbuzier Tuai Pro Kontra
-
Alasan Sebenarnya Ammar Zoni Ngotot Sidang Tatap Muka, Singgung Kandang Harimau
-
Viral Cuitan Tahun 2017 Ramalkan Hamish Daud Bakal Selingkuhi Raisa
-
Julia Prastini Akhirnya Akui Perselingkuhan: Saya Tidak Mengelak dan Mencari Alasan
-
Video Promosi Film Abadi Nan Jaya Viral, Muncul Sosok Mirip Edi Sound Horeg yang Bikin Salfok
-
Rumah Tangga Ambyar, Raisa dan Hamish Daud Janji Tetap Kompak Jadi Co-Parents Demi Zalina
-
Bukan Lomba Mirip-miripan, Luna Maya Bongkar Misi Mulia di Balik Bintangi Film Suzzanna
-
Sentil Warganet, Denada: Kami Publik Figur Halal Dikritik, Bukan untuk Dihina!
-
Raisa dan Hamish Daud Umumkan Perpisahan: Lirik Lagu "Usai di Sini" Jadi Kenyataan?