Suara.com - Rey Utami kembali jadi perhatian warganet. Namanya kembali disorot setelah membagikan mobil gratis untuk mitra bisnisnya.
Pemberian mobil dilakukan di Soft Launching Skincare Kharites Beauty yang digelar di Sentul City. Hal tersebut diketahui dari YouTube yang diunggahnya.
Rey secara langsung membagikan puluhan unit mobil kepada mitra-mitranya yang telah berhasil mencapai target penjualan. Mobil-mobil tersebut dibeli secara tunai dan diserahkan lengkap dengan bukti kepemilikannya.
"Ini adalah bentuk reward bagi mitra-mitra yang telah mencapai target. Agar mereka semakin termotivasi dalam memperluas jaringan dan meningkatkan penjualan," ungkap Rey Utami seperti dikutip di YouTube pribadinya.
Acara tersebut pun berlangsung meriah. Pasalnya nampak hadir ustaz Solmed dan beberapa rekan artis.
"Iyah ada Ustaz Solmed, ada charly Van Houten, Dyrga Dadali, ada kak Ozy Syahputra juga terus kak Tessa Mariska, banyak deh," jelasnya.
Rencananya tahun depan Rey Utami akan menggelar acara grand launching Kharites Beauty di Tahun 2025 yang akan mengundang lebih dari 10.000 orang.
"Jadi ditunggu acaranya," tuturnya.
Diduga bisnis kecantikannya baru saja dibuka. Namun usahanya yang diberi nama Kharites Beauty sudah dinobatkan sebagai skincare terbaik di Indonesia oleh oleh Indonesia Quality Observer.
Baca Juga: Dennis Lim Ungkap Tak Patok Tarif Ceramah, Ustaz Solmed Kena Sindir
Berita Terkait
-
Dennis Lim Ungkap Tak Patok Tarif Ceramah, Ustaz Solmed Kena Sindir
-
Dijuluki Polisi Kaya, Aipda Malvinas Akui Ada Jasa Rey Utami dan Pablo Benua
-
5 Artis Indonesia Terkaya 2024, Raffi Ahmad Ternyata Bukan yang Teratas
-
Jadi Artis Terkaya di Indonesia, Rey Utami Kalahkan Raffi Ahmad hingga Deddy Corbuzier
-
Lagi Viral soal Hukum Musik, Ustaz Adi Hidayat Rupanya Satu Almamater dengan Ustaz Solmed
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong