Suara.com - Taufik Hidayat, legenda badminton Indonesia juga ikut masuk daftar Kabinet Merah Puti Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming masa bakti 2024-2029.
Prabowo Subianto menunjukkan Taufik Hidayat sebagai Wakil Menteri Pemuda dan Olahraga.
Terpilihnya Taufik Hidayat sebagai Wamenpora ini mendapat banyak dukungan dari publik.
Selain karena sepak terjangnya di bidang olahraga, mantan atlet badminton Indonesia ini dulunya sering mengkritik pemerintah, khususnya Menpora.
Salah satu jejak digitalnya, Taufik Hidayat pernah mengkritik Menpora karena tak ada bendera merah putih yang berkibar di ajang piala Thomas Cup pada 2021 lalu.
"Selamat piala Thomas Cup kembali ke Indonesia. Terima kasih atas kerja kerasnya tim bulutangkis Indonesia. Tapi, ada yang aneh bendera merah putih nggak ada? diganti dengan bendera PBSI," kata Taufik Hidayat dilansir dari akun X @muthia43644354.
Karena hal itu, Taufik Hidayat pun mempertanyakan kerja Menpora yang dinilai bikin malu Indonesia di ajang piala Thomas Cup.
"Ada apa dengan LADI dan pemerintah kita? Khususnya Menpora Koni dan Koi? Kerjamu selama ini ngapain aja? Bikin malu negara Indonesia aja," ujar Taufik Hidayat 2021 lalu.
Bahkan, legenda bulutangkis Indonesia itu juga menyindir pemerintah agar tak terlalu bermimpi menjadi tuan rumah Piala Dunia bila tidak bebenah.
Baca Juga: Circle Suami Irish Bella Terkuak, Teman Dekat Calon Bupati Aceh Selatan?
"Jangan ngarep jadi tuan rumah olympic atau Piala Dunia, urusan kecil aja nggak bisa beres. Kacau cunia olahraga ini," tegasnya.
Kini, sejumlah warganet pun menaruh harapan besar kepada Taufik Hidayat yang sudah dipilih sebagai Wamenpora di bidang olahraga.
"Kenapa senang sekali Taufik Hidayat jadi Wamen, dari dulu dia adalah mantan atlet yang vokal mengkritik kebijakan pemerintah dan federasi tentang olahraga, terlebih kalau ngomongin bulutangkis," kata akun @muthia**.
"Wohoo Taufik Hidayat beneran jadi! Yah meskipun wamen sih bukan Menporanya tapi seenggaknya di belakangnya ada yang di bidang yang tepat lah," tutur @fhsk**.
Berita Terkait
-
Giring Ganesha eks Nidji Dipilih Jadi Wamen Kebudayaan, Istrinya Unggah Foto Nangis Sambil Titip Pesan Ini
-
Prabowo Resmi Dilantik, Andre Taulany Tulis Pesan Haru Untuk Jokowi
-
Prabowo-Gibran Resmi Pimpin Indonesia, Verrell Bramasta: Hari Bersejarah
-
Hotman Paris Tanggapi Perceraian Baim-Paula: Jika Perselingkuhan Tak Terbukti Bisa Dipolisikan
-
Gara-gara Satria Mulia, Sosok Niko Surya Teman Baim Wong Ini Jadi Sorotan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings