Suara.com - Mayang Lucyana Fitri tampaknya menjadi anggota keluarga pertama yang memperingati 3 tahun kepergian Vanessa Angel.
Seperti diketahui, Vanessa Angel dan suaminya, Bibi Ardiansyah, wafat pada Kamis (4/11/2021) lalu akibat kecelakaan di Tol Jombang.
Kendati belum genap 3 tahun, Mayang Lucyana Fitri memilih untuk memperingati kepergian kakak kandungnya lebih dulu 4 hari.
Lewat akun Instagram pribadinya pada Kamis (31/10/2024), Mayang Lucyana Fitri mengabadikan momen bernostalgia mengenang Vanessa Angel sewaktu hidup.
Anak Doddy Sudrajat itu tampak melihat-lihat foto Vanessa Angel, Bibi Ardiansyah, dan Gala Sky seraya memperlihatkan ekspresi kesedihan.
Berdasarkan pantauan, unggahan Mayang mengenang 3 tahun kepergian Vanessa Angel itu dicurigai memiliki benang merah dengan lagu baru grup band Dpaken.
Kakak sambung Nachika Septalia Nasy tersebut diduga sedang mempromosikan lagu baru dari grup band Dpaken dengan cara menjadi model video musiknya.
Pasalnya, Mayang Lucyana Fitri menge-tag akun grup band Dpaken seraya menggunakan sound lagu baru Dpaken yang masih misteri.
"Dpakenofficial," bunyi caption yang disertakan Mayang Lucyana Fitri, dikutip pada Minggu (3/11/2024).
Baca Juga: Magang di DPR, Mayang Akui Kagum dengan Puan Maharani: Wah, Keren Banget
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen melontarkan kritik kepada Mayang karena dianggap menjual kesedihan.
"Sebenarnya keluarga inilah yang menjual kesedihan, bukan keluarga Haji Faisal. Waktu semasa hidupnya, mereka tak mau mengakui lagi kalau Vanessa adalah bagian keluarganya," tulis seorang netizen.
"Alah, sok sedih. Waktu buat pengajian almarhumah aja, keluarga kalian malah pajang foto almarhumah sama laki-laki lain yang bukan suaminya. Sekarang jual kesedihan," ucap netizen lain.
"Mayang, image lu udah bagus. Banyak yang mulai simpati ke elu, please jangan lu mulai nyalain api dengan drama lu," ujar netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Fuji Kuliah di Mana? Pendidikannya Ramai Dibandingkan dengan Mayang yang Magang di DPR RI
-
Fuji Stres Berat Cincin Berlian di Kamar Hilang, Banyak Orang Keluar Masuk sampai Gondok Sendiri
-
5 Potret Transformasi Mayang Adik Mendiang Vanessa Angel, Kini Dipuji Makin Positive Vibes
-
Mayang Ambil Kuliah Jurusan Apa? Sekarang Tuai Decak Kagum Pamer Kegiatan Magang di DPR RI
-
Magang di DPR, Mayang Akui Kagum dengan Puan Maharani: Wah, Keren Banget
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
Kaki Bengkak Tertabrak Troli Saat Syuting Pertaruhan 3, Maudy Effrosina Malah Ketagihan Genre Aksi
-
Buntut Video Viral Cium Anak-anak Saat Dakwah, Gus Elham Yahya Akhirnya Buka Suara dan Minta Maaf
-
Putus dari Erika Carlina, DJ Bravy Masih Boleh Bertemu dan Anggap Baby Andrew Anaknya
-
Sarwendah Ungkit Masalah Bayi Tabung, Video Ruben Onsu yang Ingin Tambah Anak Tapi Ditolak Viral
-
DJ Bravy Dituding Manfaatkan Erika Carlina Demi Ketenaran dan Balas Dendam ke DJ Panda, Benarkah?
-
Rayakan Ulang Tahun ke-27, Ini Transformasi Akting Zhao Lusi
-
Rahasia 7 Tahun Pernikahan Beda Agama Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara Tetap Harmonis
-
Dijodoh-jodohin dengan Na Daehoon, Jennifer Coppen Auto Beri Respons Tegas
-
Cerita Haru Desta Dulu Bisa Foto dengan Trio Warkop DKI, Kini Main Film Jadi Dono
-
2 Isu Panas Jungkook BTS, Rumor Pacari Winter aespa dan Video Bareng Wanita Misterius