Suara.com - Elsa Japasal alias Eca Aura menjadi salah satu artis pendatang baru yang mencuri perhatian. Selain memiliki wajah cantik nan menggemaskan, Eca juga dianggap pandai menghidupkan suasana.
Hal itu bisa dilihat saat Eca Aura mengisi acara "Talkpod" bareng Surya Insomnia dan Indra Jegel. Di acara ini, Eca langsung mencuri perhatian dan membuatnya mulai disukai dan dikenal publik.
Karier Eca Aura di dunia entertainment bisa dibilang cukup cepat melesat. Cewek 23 tahun itu kini ramai mendapat berbagai tawaran acara teve. Wajahnya juga kerap wara-wiri muncul di layar kaca sebagai bintang iklan.
Kemampuan Eca Aura tak berhenti sampai di situ. Selain pandai berakting dan menghibur, cewek yang sempat digosipkan dekat denga El Rumi ini juga rupanya memiliki bakat di bidang musik. Hal itu diketahui setelah Eca berduet dengan berbagai penyanyi dalam setiap kesempatan.
Bakat Eca Aura di dunia musik rupanya dicium label Sony Music Entertainment. Bersama Sony Musi, Eca dijadwalkan segera debut menjadi penyanyi solo.
Memiliki potensi besar, dan dianggap multi talenta, menambah nilai khusus Eca di hadapan label. Dengan kreativitas dan pengaruhnya yang luas, Eca dipercaya dapat membawa warna baru di industri musik Indonesia. Sehingga kerjasama ini akan menjadi langkah pertama Eca di industri musik, untuk menuju pencapaian yang lebih tinggi lagi.
Sebelumnya, Eca Aura juga sempat mencuri perhatian katika duet dengan band Juicy Luicy untuk lagu "Tak di Tanganku". Video lagu tersebut kini sudah meraih 2 juta views di YouTube-nya. Eca juga diketahui sukses membawakan lagu di Indonesia Africa Forum 2024.
Ke depannya, Eca akan merilis karya terbarunya bersama label, dan kerjasama ini diharapkan dapat memperluas jangkauan Eca sebagai artis serba bisa, sekaligus memperkenalkan sisi lain dari dirinya yang belum banyak diketahui.
Baca Juga: Lupakan El Rumi, Eca Aura Pamer Kebersamaan Bareng Anak Deddy Corbuzier
Berita Terkait
-
Lupakan El Rumi, Eca Aura Pamer Kebersamaan Bareng Anak Deddy Corbuzier
-
Andre Taulany Perlakukan Eca Aura Bak Anak, Malah Bikin Risi: Kok Mau Dipegang-pegang
-
Momen Eca Aura Panggil Kak Seto dengan Sebutan Kakek Tuai Pro dan Kontra
-
Eca Aura Dicap Pelacur gegara Punya Circle Om-om, Surya Insomnia Balas Menohok
-
Riwayat Pendidikan Eca Aura Vs Kiky Saputri, Disorot Usai Roasting-an 'Ambil Gaji Buzzer'
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Mengapa Sikap Marissa Anita Tunda Momongan Sejalan dengan Karakter Gen Z?
-
Sama-Sama Ogah Nikah Lagi, Riyuka Bunga dan Deddy Corbuzier Mau Tinggal di Panti Jompo Bareng
-
Video Lama Viral, Pernyataan Setia Habib Bahar ke Istri Pertama Kontras dengan Pernikahan Barunya
-
Fajar Sadboy Lemot Tiap Diajak Bicara, Amanda Manopo Duga Gegara Pernah Koma 13 Hari
-
Donny Damara Kritik Gen Z, Anggap Mudah Mengadu dan Tersinggung
-
Demi Cuan, Sarwendah Rela Live Streaming Sampai 14 Jam Sehari
-
Frans Faisal Sambut Peran Baru sebagai Ayah, Siap Ambil Jatah Begadang
-
Membandingkan Didikan Guru, Donny Damara: Dulu Ditampar Tanda Sayang, Sekarang Dianggap Kekerasan
-
Helwa Bachmid Merasa Ditelantarkan Habib Bahar, Ustaz Derry Ingatkan Tantangan Hidup Poligami
-
Daehoon Pilih Kabur Usai Sidang Cerai, Sempat Bertemu Jule Sebelum Gugatan Didaftarkan