Jelang persalinan yang semakin dekat, Nikita Willy dan Indra Priawan diketahui telah kembali tinggal sementara waktu di Amerika Serikat. Seperti saat melahirkan anak pertama, Nikita Willy juga akan melahirkan anak keduanya di Negeri Paman Sam.
Saat usia kehamilannya memasuki usia 39 minggu maternity shoot Nikita Willy kembali dibagikan. Penampilannya yang sederhana dan effortless pun membuat banyak orang terpukau.
Yuk, intip deretan potret maternity shoot Nikita Willy bersama keluarga kecilnya berikut.
1. Bagikan Pemotretan Maternity
Tak lama lagi akan melahirkan anak kedua, Nikita Willy kembali melakukan pemotretan maternity. Tak sendirian, Nikita Willy ditemani juga oleh Indra Priawan sang suami dan anak sulungnya Issa.
2. Tampil Cantik Effortless
Pada maternity shoot kali ini, Nikita Willy juga tampil dengan gaya sederhana. Namun, penampilannya yang sederhana ini malah membuatnya banjir pujian karena paras cantiknya yang effortless.
3. Hamil 39 Minggu
Kehamilan Nikita Willy saat ini sudah memasuki usia 39 minggu, Artinya dalam hitungan hari, artis yang pernah menyandang julukan sebagai Ratu Sinetron ini akan segera melewati momen persalinan keduanya.
Baca Juga: Dituding Oplas hingga Mirip Nikita Willy, Maia Estianty Bongkar Rahasianya
4. Melahirkan di Amerika
Sama halnya ketika melahirkan Issa, Nikita Willy juga memilih untuk melahirkan anak keduanya di Amerika Serikat. Tak lama lagi, Issa yang ikut menemani sang ibu menjalani pemotretan ini akan menjadi seorang kakak.
5. Tetap Stunning
Kecantikan Nikita Willy sudah tak perlu lagi diragukan seperti terlihat saat maternity shoot ini. Nikita Willy yang akan segera dikaruniai anak kedua terlihat sangat menawan. Penampilan stunning Nikita Willy dengan makeup soft ini begitu memukau.
6. Akan Kembali Dikaruniai Anak Laki-Laki
Calon anak kedua Nikita Willy dan Indra Priawan diketahui berjenis kelamin laki-laki. Setelah melahirkan nanti, Nikita akan memiliki dua jagoan tampan yang akan menjadi penjaganya.
Berita Terkait
-
Segera Melahirkan, Nikita Willy Pamer Foto Maternity di Halaman Rumahnya di Amerika?
-
Liburan Mewah Nikita Willy di California, Ajak Issa Lihat Paus Orca hingga Naik Mobil Tanpa Sopir!
-
Winona Adik Nikita Willy Melahirkan Anak ke-2, Diiringi Nama yang Indah
-
Issa Belajar Memanjat, Nikita Willy Diduga Gunakan Pelatih Profesional
-
Glorifikasi Wanita Independen, Prilly Latuconsina Dibanding-bandingkan dengan Cinta Laura
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Teman Rasa Pacar, Titi DJ Sebut Thomas Djorghi Satu-satunya Lelaki di Hati
-
Vidi Aldiano Menangis Baca Dukungan Publik Usai Putuskan Rehat
-
Viral Gus Muda Jombang Bilang Rokok Tauhid Allah, Setiap Asapnya Disebut Dzikir
-
4 Perjalanan Pahit Nikahi Clara Shinta Versi Mantan, Kini 'Balas Dendam' Gugat Harta Bersama
-
Sebelum Putuskan Rehat, Vidi Aldiano Ngotot Syuting Episode Terakhir Podhub
-
Profil Jaafar Jackson, Keponakan Michael Jackson Perankan Sang Raja Pop
-
Anggun C Sasmi Bagikan Foto Kecil Sang Putri, Sudah Memesona Sejak Dulu
-
Batal Cerai dengan Suami, Clara Shinta Kini Digugat Mantan
-
Vadel Badjideh Bakal Kasasi? Hukuman Bisa Berkurang atau Bertambah Lagi
-
Eyeshadow Produk Pinkflash Terbukti Berbahaya, Korban Bagikan Penampakan Mengerikan