Suara.com - Video lawas Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah mendadak kembali viral. Nama ayah Vanessa, Doddy Sudrajat juga terseret kena sentil netizen soal asuransi.
Dalam video tersebut, mendiang Vanessa Angel menanyakan kepada suaminya apa yang akan terjadi padanya kalau dia meninggal dunia. Tak disangka, Bibi ingin mati bersama atau sehari setelahnya.
"Kalau hari ini adalah hari terakhirku di dunia ini, kamu bakal ngapain?" tanya Vanessa saat itu.
"Gue mending mati ajalah. Pusing kepala gue. Gala kan sudah dapat warisan berupa asuransi dari kita, sudah cukuplah," ucap Bibi bikin Vanessa kaget.
Takdir seolah mengabulkan keingin keduanya yang ingin sehidup semati. Seperti diketahui, keduanya meninggal dunia dalam kecelakaan maut ketika dalam perjalanan untuk bekerja ke luar kota pada 4 November 2021 lalu.
Namun bukan itu yang menjadi sorotan netizen. Publik mengungkit tentang celetukan asuransi keduanya untuk anak mereka yakni Gala Sky yang disebut cukup untuk membiayai hidupnya.
Namun seperti diketahui setelah Vanessa Angel meninggal, ayahnya Doddy Sudrajat malah ikut menuntut mendapatkan asuransi dari putrinya.
Sikap Doddy yang mengambil sebagian asuransi milik Vanessa Angel itu dinilai salah dan kurang baik oleh netizen. Hal ini karena jelas-jelas Vanessa dan Bibi menyebut semua uang asuransinya untuk putra tercinta mereka.
"Secara tersirat kalo asuransi mereka sebenernya buat Gala. tapi ternyata??...ih ngeri lo sampe makan hak anak yatim piatu," komentar netizen.
"Mereka pasti kecewa asuransinya nggak sama Gala," komentar netizen.
"Noh asuransi buat Gala harusnya," tegas netizen menyindir.
"Tapi ternyata asuransinya diambil alih dan dinikmatin oleh engkong dodi, bukan buat Gala," kata yang lain.
"Dodot noh balikin duit asuransi gala dodot," komentar netizen lain.
"@dodysoedrajat_1 @mayaang.lucyaana balikin uang asuransi Gala nggak," komentar netizen lebih berani terang-terangan.
"@mayaang.lucyaana balikin duit asuransi gala may... noh liat asuransi buat Gala dari mami papi nya bukan buat dodot !!!!" tambah lainnya.
Berita Terkait
-
Mayang Tegur Akun Haters Fuji, Minta Setop Adu Domba
-
Tubuh dan Tangan Mayang Lucyana Bergetar Setelah Berhasil Lakukan Hal Ini saat Ibadah Umrah
-
Sambil Menangis, Mayang Lucyana Ceritakan Pengalaman Umrah Bareng Ayahnya
-
Fuji Tolak Mentah-Mentah, Padahal Aisar Khaled Termasuk Tipe Pria yang Diharapkan Saat Ultah
-
Umrah Bareng Doddy Sudrajat, Mayang Kirim Doa Buat Vanessa Angel: Wanita Hebat!
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
Terkini
-
Tragis, Guru SMP di Luwu Utara Babak Belur Dihajar Siswa Usai Tegur Aksi Bolos
-
Haykal Kamil Dipalak di Kendari, Pelakunya Nekat Banget
-
Musisi Legendaris Ryan Kyoto Tutup Usia
-
Sambil Menahan Tangis, Chiki Fawzi Umumkan Dicopot Mendadak Sebagai Petugas Haji
-
Fitnah Berujung Berkah, Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat Kini Dihadiahi Motor dan Sembako
-
Hotman Paris Pasang Badan, Siap Kirim 10 Pengacara Bela Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat
-
Menjelang Kelahiran Cucu, Maia Estianty Ungkap Perubahan Gaya Hidup: Stop Makan Racun
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf