Suara.com - Kehadiran anak dalam keluarga merupakan anugerah yang sangat dinantikan, tak terkecuali bagi para artis. Tahun 2024 menjadi tahun yang penuh kebahagiaan bagi banyak selebritas Tanah Air, karena mereka dikaruniai anak-anak yang menjadi pelengkap keluarga mereka.
Dari artis yang baru pertama kali menjadi orangtua hingga yang sudah memiliki beberapa anak, berikut adalah daftar artis Indonesia yang melahirkan pada tahun ini.
1. Tasyi Atasyia
Pada 10 Januari 2024, YouTuber Tasyi Atasyia melahirkan anak keempatnya, seorang bayi perempuan yang diberi nama Fatimah Boschr. Di rumah sakit, Tasyi sempat panik karena tak juga alami kontraksi meski sudah pecah ketuban.
2. Mumuk Gomez
Komedian Mumuk Gomez dan istrinya, Eno Retra, menyambut kehadiran putra pertama mereka, Malik Abisheva, pada 5 Januari 2024. Awalnya, Mumuk hanya ingin kontrol di rumah sakit.
Tapi usai pemeriksaan, tensi darah Mumuk tinggi dan air ketubannya juga sudah berkurang. Dia kemudian memutuskan untuk jalani persalinan caesar saat itu juga.
3. Memes Prameswari
Aktris Memes Prameswari melahirkan bayi kembar perempuan pada 22 Januari 2024, menambah kebahagiaan keluarga kecilnya. Perjuangan Memes saat mengandung dan melahirkan amat keras.
Saat hendak melahirkan, Memes alami pre-eklamsia, hipertensi dan anemia.
4. Sheila Marcia
Artis Sheila Marcia menyambut anak kelimanya, seorang bayi laki-laki bernama Abraham Jared Joseph, pada 26 Februari 2024 di Bali. Sheila mengakui kelahiran anak kali ini tak pernah direncanakan sehingga dia sempat alami baby blues usai melahirkan.
5. Bella Bonita
Pada 5 Februari 2024, Bella Bonita, yang menikah dengan Denny Caknan, melahirkan anak pertama mereka, seorang bayi perempuan bernama Cundamani. Wajah si kecil sempat dirahasiakan dan bikin netizen penasaran.
Baca Juga: Kaleidoskop 2024: Deretan Artis Indonesia yang Menikah Tahun 2024, Kisahnya Berakhir Bahagia
6. Kiki Amalia
Kiki Amalia juga merasakan kebahagiaan sebagai ibu pada 28 Februari 2024, saat melahirkan anak perempuan yang diberi nama Aleesya Putri Keshaila. Menariknya, Kiki melahirkan di usia 42 tahun.
7. Alyssa Soebandono
Alyssa Soebandono melahirkan anak ketiganya, seorang bayi perempuan bernama Aisyah Aulia Putri Harlino, pada 22 April 2024. Alyssa melahirkan secara caesar, mengkuti persalinan dua anak sebelumnya.
8. Jessica Mila
Jessica Mila dan suaminya, Yakup Hasibuan, resmi menjadi orangtua pada 20 Maret 2024, dengan lahirnya putri pertama mereka yang diberi nama Kyarra Arunika Hasibuan.
Mila sebenarnya ingin melahirkan secara normal. Namun, karena air ketubannya terus berkurang, dia terpaksa memilih persalinan caesar.
9. Laura Theux
Aktris Laura Theux melahirkan putri pertamanya, Wayan Victoria Semesta Brotolaras, pada 24 April 2024, dengan suami Indra Brotolaras.
10. Pamela Bowie
Pamela Bowie melahirkan anak pertama pada 18 Juni 2024 di Jakarta. Bayi laki-laki tersebut diberi nama Oliver Richard Gunawan.
Berita Terkait
-
Asal-usul Ondel-Ondel Betawi, Jadi Tema Acara Ultah Pertama Anak Kaesang Pangarep
-
Rayakan Ultah Pertama Bebingah, Adu Gaya Selvi Ananda dan Erina Gudono
-
Reino Barack Punya Usaha Apa Saja? Manjakan Istri Tinggal di Apartemen Ratusan Miliar
-
6 Artis Ini Kasih Parfum sebagai Souvenir Pernikahan, Punya Siapa Paling Mahal?
-
Klarifikasi Tim Aisyahrani Usai Ketahuan Comot Foto Produk Chef Devina
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Five Nights at Freddys 2, Teror Baru di Freddy Fazbears Pizza!
-
Ipar Adalah Maut The Series Suguhkan Adegan Vulgar Berjilbab di TV Nasional, KPI Diam?
-
5 Lagu Diprediksi Masuk Song of the Year Grammy Awards 2026, Ada Favoritmu?
-
Deretan Aksi Bucin Jefri Nichol ke Ameera Khan, Kini Diduga Putus
-
Kezia Aletheia Punya Cowok Baru usai Putus dari Jovial da Lopez
-
Celoteh Nunung Srimulat Usai Jadi Mertua Matre di 'Pesugihan Sate Gagak': Miskin Itu Capek Lho!
-
Bukan Horor, Film 'Pesugihan Sate Gagak' Malah Jadi Ajang Tahan Tawa Yoriko Angeline
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara