Suara.com - Laura Meizani alias Lolly blak-blakan tak akan berhenti berseteru dengan ibu kandungnya, Nikita Mirzani. Merasa benar, ia bahkan menyebut Nikita sebagai ibu durhaka.
"Karena dia nggak benar, kan di dunia ini bukan cuma anak doang yang durhaka, ibu juga bisa durhaka gitu lho," kata Laura Meizani dikutip dari TikTok @devisembiringg, Jumat (10/1/2024).
Lebih lanjut, kata Lolly, dia memilih untuk tak dilahirkan Nikita Mirzani, jika diberi pilihan. Kekasih Vadel Badjideh itu mengaku tidak bangga memunyai ibu seperti Nikita.
"Jangan mau takut sama orangtua hanya karena mereka melahirkan kalian di dunia ini," kata Laura.
"Kita kan juga nggak minta dilahirkan di dunia ini. Kalau bisa memilih punya hak lahir dari rahim siapa pun saya mau jujur, saya sih nggak bangga, saya nggak bangga sama sekali punya ibu yang kontroversial seperti itu," ujarnya lagi.
Laura mengaku malu ibunya selalu membuat kontroversi hingga keributan dengan orang lain. Hal itulah yang bikin enggan bersama Nikita Mirzani.
"Sangat egois," katanya.
Sikap Laura Meizani itu lantas mendapat komentar miring dari warganet. Pasalnya, bagaimana pun selama ini Nikita Mirzani telah berusaha memberi fasilitas dan hidup layak untuk putrinya.
Baca Juga: Kalau Tidak Ditolong, Laura Meizani Ancam Mau Bunuh Diri Usai Kabur dari Rumah Aman
"Hanya karena melahirkan katanya," komentar @int***.
"Dia belum ngerasain jadi ibu," @nis*** menimpali.
"Astagfirullah ini anak," @fit*** menambahkan.
"Di atas Malin Kundang masih ada Lolly," balas @win***.
"Kalau aku jadi nikita aku ikhlasin mau kemana itu anak terserah," @rab*** menimpali.
Laura Meizani meninggalkan rumah aman sejak Kamis (9/1/2025) malam. Alasannya, Laura tidak betah lagi berlama-lama di sana karena menurutnya, ia disatukan dengan orang-orang pengidap HIV dan open BO di sana.
Berita Terkait
-
Kaleidoskop 2025: Deretan Artis Masuk Penjara, dari Nikita Mirzani hingga Onadio Leonardo
-
Hukuman Nikita Mirzani Diperberat: Vonis Banding Naik Jadi 6 Tahun?
-
Kaleidoskop 2025: Kasus Artis Terheboh yang Menyita Perhatian Publik
-
Kalah Tingkat Banding, Hukuman Nikita Mirzani Diperberat Jadi 6 Tahun Penjara
-
Tak Panik, Nikita Mirzani Tetap Santai Hadapi Ancaman Tuntutan Reza Gladys
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror
-
Virzha hingga Zealous Meriahkan Pesta Tahun Baru Bertema Rock di Grand Sahid Jaya
-
Bahas 'Money Laundry' Jenderal Polisi, Pandji Pragiwaksono Bercanda Bawa-Bawa Nama Raffi Ahmad
-
Selamat! Frislly Herlind Dilamar Sang Kekasih
-
Liburan ke Jepang Tanpa Bawa Anak Angkat, Kiky Saputri Ungkap Faktanya
-
Inara Rusli dan Insanul Fahmi Rujuk, Wardatina Mawa Ikhlas Sambut Tahun Baru 2026
-
Resmi Jadi Duda Setelah Gagal Cerai Berkali-kali, Andre Taulany Ngebet Nikah Lagi di 2026
-
Nama Anak Steffi Zamora Terinspirasi dari Almarhumah Laura Anna?