Kini, pasangan fiktif karakter Yasmin dan Romeo itu akhirnya menikah juga setelah melewati episode cukup panjang. Pernikahan Yasmin dan Romeo yang diperankan oleh Amanda Manopo dan Kenny Austin tak disangka mencuri perhatian publik. Pasalnya, pernikahan Manda dan Kenny terasa seperti sungguhan.
3. Fedi Nuril
Aktor Fedi Nuril dan aktris Amanda Manopo dipasangkan dalam film terbaru berjudul 1 Imam 2 Makmum.
Cuplikan adegan film yang beredar banyak beredar di media sosial langsung mencuri perhatian warganet, salah satunya karena penampilan Amanda Manopo yang menggunakan hijab. Ia terlihat sedang mencium tangan Fedi Nuril usai akad nikah.
Terinspirasi dari kisah nyata, film 1 Imam 2 Makmum menceritakan perjalanan pernikahan Anika (Amanda Manopo) dan Arman (Fedi Nuril).
Arman merupakan seorang duda yang masih terjebak dalam kenangan mendiang istrinya, Leila (Revalina S Temat), yang telah meninggal empat tahun sebelumnya.
Rupanya, Arman belum mampu sepenuhnya merelakan kepergian Leila. Dikisahkan, Arman menikahi Anika demi memenuhi keinginan terakhir ibunya sebelum meninggal dunia. Anika memasuki pernikahan ini dengan harapan besar akan kebahagiaan, tetapi ia malah menghadapi banyak kekecewaan.
4. Atalarik Syach
Meski terpaut usia yang cukup jauh, Atalarik Syach ternyata pernah berperan sebagai suami Amanda Manopo dalam sinetron Ratapan Ibu Tiri.
Baca Juga: Punya Bukti, Fedi Nuril Ingatkan Meutya Hafid Kalau Rudi Sutanto Mestinya Tak Jadi Stafsus Komdigi
Diketahui, sinetron Ratapan Ibu Tiri tersebut tayang di layar kaca pada Januari sampai Februari 2020 dengan total 28 episode.
Sinetron Ratapan Ibu Tiri berkisah tentang Khanza (Amanda Manopo) yang merupakan istri kedua berjanji untuk menyayangi anak-anak Bayu (Atalarik Syach). Namun, keputusannya tersebut justru menjeratnya dalam penderitaan, karena banyak orang yang belum bisa menerimanya dengan baik.
Kontributor : Anistya Yustika
Berita Terkait
-
Kesal Alur Cerita Sinetronnya di Luar Nalar, Amanda Manopo Langsung Lempar Skrip
-
Amanda Manopo Cantik Kenakan Gaun Pengantin, Mau Nikah?
-
Gelontorkan Rp 254 Juta untuk Jajan Online, Intip Taksiran Gaji Amanda Manopo
-
Sinopsis Film 1 Imam 2 Makmum yang Tayang Hari Ini, Bukan Tentang Poligami Fedi Nuril
-
Fedi Nuril Bongkar Jejak Digital Rudi Susanto: Dulu Diduga Buzzer, Kini Jadi Stafsus Menkomdigi
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Mahalini Cerita Keajaiban Umrah Pertama Sebagai Mualaf, Doanya Dikabulkan dalam Sekejap
-
Terungkap! Andrew Andika dan Violentina Kaif Ternyata Sudah Menikah Sejak Juli 2025
-
Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Statusnya Naik ke Penyidikan
-
Komitmen Hamish Daud Usai Sepakat Cerai dari Raisa, Janji Tak Akan Lari dari Tanggung Jawab
-
Jadi Pemeran Utama, Adipati Dolken Siapkan Sentuhan Lokal di Film What's Up with Secretary Kim?
-
Ditanya Soal Pisah Rumah dengan Raisa Sejak Digugat Cerai, Hamish Daud Fokus Move On
-
5 Fakta Unik Diana Pungky yang Jarang Diketahui, Ditawari Jadi Model Gegara ke Supermarket
-
Hamish Daud Ogah Bongkar Alasan Digugat Cerai Raisa: Itu Antara Kami Saja
-
Bantah Jadi Pelakor, Violentina Kaif Istri Andrew Andika Sentil Tengku Dewi Suka Buka Aib Orang
-
Adly Fairuz Dicap Cowok Redflag, Dugaan Penyebab Digugat Cerai Angbeen Rishi Terendus