Suara.com - Anak Nikita Mirzani, Lolly saat ini tidak lagi ada di Safe House. Ia yang sempat kabur ke tempat Razman Arif Nasution, sudah dikembalikan ke pihak keluarga.
Lolly kemudian dijemput sang bude dan pengacara Nikita Mirzani, Fahmi Bachmid di Rumah Sakit Polri pada Jumat (17/1/2025).
"Tidak ada (perlawanan). Happy, happy saja (saat dijemput)," kata Fahmi Bachmid ditemui di Pasar Minggu, Jakarta Selatan pada Rabu (22/1/2025).
Usai dijemput, remaja bernama lengkap Laura Meizani Nasseru Asry ini tidak pulang ke rumah. Ia dibawa ke tempat yang disebut Fahmi Bachmid dengan nama Rumah Istimewa.
"Budenya bicara baik-baik, diantar santai naik mobil," tutur Fahmi Bachmid.
Dalam prosesnya, Lolly sampai dikawal tiga mobil untuk berangkat ke Istimewa. Mobil pertama berisi Lolly dan orang kepercayaan Nikita Mirzani.
Di mobil kedua, ada pihak dari Kanit. Sementara di mobil ketiga ada pengacara Nikita Mirzani yakni Fahmi Bachmid dan kendaraan terakhir diisi rombongan budenya Lolly.
Lantas mengapa harus sebanyak itu orang-orang mengawal Lolly? Fahmi Bachmid mengatakan tiap-tiap dari mereka memang memiliki kepentingan.
"Saya jelaskan, saya harus hadir karena saya yang tanda tangan. Kenapa Ibu Kanit harus hadir? Karena Ibu Kanit yang akan menyerahkan kepada saya. Kenapa ada Bude? Karena budenya yang bicara dengan Laura," jelas Fahmi Bachmid.
Baca Juga: Setelah Kisruh Skincare, Giliran Produk Hijab Shella Saukia yang Dipermasalahkan
Fahmi Bachmid juga memastikan Lolly dalam kondisi baik-baik saja.
"Sehat, sehat," terang pengacara Nikita Mirzani.
Sejauh ini, Lolly hanya boleh dijenguk oleh tiga orang. Mereka diantaranya Nikita Mirzani, Fahmi Bachmid dan sang bude.
Berita Terkait
-
Dijemput Keluarga, Lolly Anak Nikita Mirzani Dibawa ke Rumah Istimewa
-
Efek Cerai, Anak Baim Wong dan Paula Verhoeven Trauma Hingga Konsultasi ke Psikolog
-
Ahli Analisa Tanggal Lahir Menerawang Karakter Nikita Mirzani: Aslinya Sangat Berbeda
-
Fitri Salhuteru Bantah Dukung Shella Saukia: Tujuan Saya Cuma Satu, Sikat Nikita Mirzani!
-
Kebohongan Shella Saukia Dikuliti, Ngaku Pakai Produk Make Up Sendiri Ternyata Cuma Pura-Pura
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
Terkini
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil
-
Bikin Nyesek, Bayi Nangis Kangen Ibunya yang Jadi Korban Kecelakaan Saat Hamil
-
Kena Skandal Pajak, Deretan Brand Mulai Tinggalkan Cha Eun Woo
-
Daftar Nominasi Oscar 2026, Sinners Cetak Sejarah dengan 16 Nominasi
-
Lele Laila Penulis Danur Trauma, Persaingan Film Lebaran Lebih Panas dari Pilpres
-
Nominalnya Rp230 Miliar, Seberapa Serius Skandal Pajak Cha Eun Woo?
-
Jarinya Terjepit Pintu, Jennifer Bachdim Tak Tahu Apa Itu Damkar
-
Bantah Rebut Suami Dina Olivia, Dhena Devanka Ancam Polisikan Buzzer dan Sindir Ijonk
-
Penyebab Inti Ressa Gugat Denada Soal Penelantaran Anak, Sakit Hati Ibu Asuh Dipolisikan
-
Fix! Pevita Pearce Bintangi Film 5 CM Revolusi Hati